RI - UEA Teken Perjanjian Dagang IUAE-CEPA, Bisa Genjot Industri Halal

Ameidyo Daud Nasution
1 Juli 2022, 22:24
jokowi, uea, CEPA, perdagangan
Biro Pers Sekretariat Presiden
Presiden Jokowi bersama Presiden UEA Sheikh Mohamed bin Zayed Al Nahyan menyaksikan pertukaran dokumen IUAE CEPA, di Abu Dhabi, Jumat (1/7). Foto: Laily Rachev (Biro Pers Sekretariat Presiden)

Presiden Joko Widodo dan Presiden Uni Emirat Arab Mohammed bin Zayed Al Nahyan menyaksikan pertukaran dokumen perjanjian dagang Indonesia - United Arab Emirates Comprehensive Economic Partnership Agreement (IUAE-CEPA) pada Jumat (1/7).

Menteri Luar Negeri Retno P. Marsudi mengatakan dengan adanya perjanjian ini, maka peluang kerja sama dagang Indonesia dengan UEA bisa terjalin lebih luas. Retno lalu menyoroti sektor potensial yang bisa digarap.

"Terutama industri jasa, industri halal, hingga keuangan syariah," kata Retno dalam konferensi pers di Abu Dhabi, Jumat (1/7) seperti disiarkan dalam Youtube Sekretariat Presiden.

 Retno juga mengatakan perundingan dagang ini merupakan yang tercepat dilakukan Indonesia dengan negara mitra. Adapun pembahasan awal telah dilakukan pada 2 September 2021 lalu di Bogor.

"Karena kurang dari setahun yang diperlukan," kata Retno.

Selain IUEA CEPA, RI dengan UEA saling bertukar nota kesepahaman lain yakni:

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...