Sidang skripsi menjadi salah satu moment penting bagi mahasiswa yang berhasil menyelesaikan studinya. Ketika dinyatakan lulus sidang skripsi, ia berhak untuk dikukuhkan menjadi seorang sarjana.
Lulus sidang skripsi menjadi salah satu momen bahagia, ketika menjadi mahasiswa. Bahkan kebahagiaan itu biasanya bukan hanya dirasakan oleh mahasiswa tersebut.
Keluarga, teman, sahabat yang turut berbahagia akan memberikan kata-kata ucapan selamat atas keberhasilannya dalam lulus sidang skripsi. Berikut inspirasi kata-kata ucapan sidang skripsi.
Inspirasi Ucapan Sidang Skirpsi untuk Anak
1. "Kamu mungkin tidak pernah bangga dengan pencapaianmu, tetapi sekarang saatnya untuk merasa bangga. Selamat kamu telah berhasil melakukan sidang skripsi."
2. "Selamat atas sidang skripsinya, aku berharap yang terbaik untukmu, karena telah bekerja sangat keras dan aku tahu kamu akan melakukannya dengan baik."
3. "Semoga sukses setelah sidang skripsi ini. Aku tahu kamu telah bekerja keras dan kamu akan melakukannya dengan baik."
4. "Selamat sudah sidang skripsi dan meraih gelar..."
5. "Persiapkan mental dan tenaga untuk perjalanan selanjutnya, selamat atas sidang skripsinya."
6. "Selamat atas sidang skripsinya, selamat revisian dan semoga selalu dilancarkan."
7. "Selamat sudah unofficially (gelar), kamu melakukan dengan baik."
8. "Selamat untukmu di hari kelulusanmu! Bersantai dan istirahatlah untuk saat ini. Kamu akan membutuhkan kekuatan dan kemauan keras untuk terus bergerak maju."
9. "Semoga kesuksesan hari ini menjadi awal dari pencapaian esok hari. Selamat atas sidang skripsinya!"
10. "Selamat unofficially (gelar), aku menyadari jika kamu telah mengerahkan upaya penuh dan semoga menuai manfaat."
11. "Selamat atas pencapaianmu yang luar biasa! Aku menghargai kerja kerasmu yang gigih."
12. "Masa depan adalah milik mereka yang percaya pada keindahan impian mereka. Selamat atas sidang skipsimu."
13. "Saatnya bergembira, saatnya merayakan, karena kamu telah menang dalam jangka panjang. Selamat atas sidang skipsimu."
14. "Selamat atas sidang skipsimu, semoga ilmu yang dipelajari membawa manfaat."
15. "Prestasi akademikmu akan membawa kamu jauh dalam hidup. Hargai momen kesuksesan ini. Rangkullah perjalanan ke depan."
16. "Selamat karena berhasil sampai akhir dan meraih gelar unofficially (gelar). Semua kesulitan telah terbayar dan aku bangga denganmu."
17. "Aku benar-benar menghargai waktu dan usahamu dalam melewati sidang skripsiku hari ini."
18. "Selamat meraih gelar unofficially (gelar)! Ini tentunya salah satu dari banyak prestasi yang akan datang."
19. "Prestasimu tidak pernah gagal membuat kami takjub! Selamat atas gelar unofficially (gelar)."
20. "Selamat atas sidang skripsinya, semoga selalu diberikan kemudahan dan sukses selalu kedepannya."
Inspirasi Ucapan Sidang Skripsi untuk Pacar
1. "Selamat telah lulus dan melewati sidang skripsi dengan cara yang sempurna! Semoga Tuhan memberkatimu karena menjadikan aku pacar paling bahagia dan paling bangga di dunia ini."
2. "Sayang, aku mengirimkan ucapan selamat yang terbaik dan terdalam atas kelulusan sidang skripsimu. Aku sangat senang pecapaianmu, karena aku tahu kamu akan bekerja keras dan kamu akan mencium tangga kesuksesan."
3. "Selamat ya sayang, sekarang setelah kamu sudah lulus dari sidang skripsi, dan aku tahu kamu bisa menjadi apa pun yang kamu inginkan di dunia ini. Aku tidak sabar menunggumu untuk mulai berbagi pengalaman suksesmu denganku."
4. "Selamat atas kelulusan sidang skripsinya sayang, jika kamu mengikuti impianmu, hal-hal baik memang akan terjadi. Pertahankan jati diri sejatimu dan semuanya akan berhasil, ingat juga jika kamu memiliki kasih sayangku yang abadi."
5. "Aku mengirimkan ucapan selamat yang paling tulus kepada pacar terhebat di dunia atas kelulusan sidang skripsinya! Sayang, ku harap pencapaian besarmu ini akan menginspirasi dan memberi semangat dalam dirimu, lalu mengangkatmu ke tingkat yang lebih tinggi."
6. "Buah manis dari kerja kerasmu sudah siap sekarang! Luangkan waktumu dan nikmati setiap momennya. Aku sangat bangga dengan pencapaianmu. Selamat atas sidang skripsinya, sayangku."
7. "Jangan pernah berhenti menerima dan membuat segalanya menjadi mungkin. Jadi bersiaplah untuk lebih berprestasi dan kamu membuktikannya dengan lulus sidang skripsi hari ini. Jadilah pribadi yang ceria dan nikmati hari yang luar biasa. Selamat sayang!"
8. "Selamat yang tulus untukmu, sayangku, di hari kelulusan sidang skripsimu! Ini hanyalah awal dari pencapaian luar biasa dalam hidupmu, dan aku harap kamu tidak akan pernah berhenti memukau dunia dengan bakat luar biasamu."
9. "Kamu berada di jalan mencari pelangi dan kamu memiliki banyak impian. Jadi, dapatkan lebih banyak kemungkinan dengan mewujudkan semua impianmu. Selamat atas sidang skripsi dan gelar barunya sayangku."
10. "Saat kamu lulus dari kampus hari ini, semoga Tuhan memberkatimu dengan lebih banyak kebijaksanaan untuk memungkinkanmu memiliki visi yang jelas tentang tujuan dan aspirasimu. Selamat atas sidang skripsinya."
11. "Saat kamu lulus dari kampus nanti, semoga kamu terinspirasi untuk tidak pernah menyerah pada impianmu. Aku percaya kamu dilahirkan untuk menjadi orang yang unggul. Selamat atas sidang skripsinya sayang."
12. "Aku turut senang. Selamat atas kelulusannya. Aku tidak bisa berhenti memujimu! Selamat semoga kamu mencapai semua tujuanmu."
13. "Sayang, saat kamu merayakan hari istimewa kelulusan sidang skripsimu ini, adalah doaku agar kamu tidak pernah berhenti bersinar dalam hidup. Selamat sudah melewati sidang skripsimu."
14. "Sayang, selamat atas kelulusan sidang skripsimu. Aku harap gelarmu ini membuka banyak kemungkinan baik bagimu. Aku berharap untuk keberhasilanmu yang paling memuaskan karena kamu pantas mendapatkannya."
15. "Selamat untukmu, sayangku. Aku harap kamu akan terus bergerak dari kesuksesan ini ke kesuksesan lainnya."
16. "Aku ingin merayakan kelulusanmu, karena sudah melewati sidang skripsi yang cukup sulit. Semoga kedepannya kamu tetap menjadi orang yang luar biasa dan sukses dalam berkarir."
17. "Hari ini, dunia baru saja mendapatkan lulusan baru. Hari ini adalah hari istimewa dalam hidupmu, aku akan memberikan perayaan yang panjang dan penuh warna. Selamat atas sidang skripsinya sayang"
18. "Selamat atas gelar (jenis gelar). Harapan terbaik untuk pengalamanmu yang akan datang, semoga sukses selalu kedepannya."
19. "Aku senang dan bangga denganmu, karena telah sampai sejauh ini dan aku tahu kamu memiliki semua yang diperlukan untuk menjadi pria hebat dan sukses di masa depan. Selamat untuk gelar barunya."
20. "Selamat, sayang! Meskipun akhir-akhir ini kau bertingkah sok pintar, aku selalu tahu kamu begitu, tapi kamu berhasil melewati sidang skripsimu, sukses selalu kedepannya."
Inspirasi Ucapan Sidang Skripsi untuk Teman dan Sahabat
1. "Aku tahu betul perjuanganmu selama ini. Kamu benar-benar layak bisa lulus dengan nilai yang bagus. Dengan gelar ini semoga cita-citamu lekas tercapai. Aamiin."
2. "Ada pepatah yang mengatakan: usaha tak akan mengkhianati hasil. Pepatah tersebut benar-benar terjadi dalam dirimu. Selamat sudah lulus, kawan!"
3. "Ini bukan akhir, sebaliknya fase ini adalah awal perjalananmu di masa depan. Tetap semangat dan tetap berani dalam menjalani kehidupan!"
4. "Akhirnya waktu yang ditunggu tiba juga, selamat lulus. Doa dan harapan aku panjatkan, semoga kamu sukses di masa yang akan datang.
5. "Selamat lulus teman, selamat menjalani fase kehidupan selanjutnya. Tetap semangat!"
6. “Selamat lulus, kawan. Semoga gelar ini bisa menjadikanmu lebih baik di masa depan. Terpenting, perayaan hari ini jangan sampai membuatmu terlena akan masa depan yang lebih berat!”
7. “Akhirnya setapak demi setapak mimpi besarmu mulai berhasil diraih. Jika sarjana saja bisa kamu dapatkan, mimpi besar di depan pun rasanya bukan hal mustahil untuk mendapatkannya!
8. “Ucapan selamat lulus sidang skripsi ini aku persembahkan pada seorang kawan yang tak lelah untuk berjuang. Semoga gelar ini mempunyai pengaruh besar di masa yang akan datang.”
9. “Jangan sombong, bro. Hidup di depan pasti lebih berat hahaha. Selamat lulus, ya. Jangan lupain kita-kita yang sudah berjuang bersama!”
10. “Cie lulus sidang skripsi. Sekarang sah jadi pengangguran hahaha. Tetap semangat kawan, selamat atas gelarnya. Perjuanganmu selama ini akhirnya tak sia-sia!”
11. “Mulai malam ini, bisa, dong, mulai mabar? Soalnya ‘kan sudah lulus skripsinya? Hahaha. Selamat kawan. Selamat bersenang-senang dengan gelar barunya.”
12. “Selamat lulus, teman! Inget, besok-besok jangan lupain kita. Tetap nongkrong dan mabar bareng!”
13. “Akhirnya lulus juga. Selamat jadi beban keluarga, ya! Hahaha. Semoga gelarnya bisa manfaat, kawan. Kalau nanti udah sukses, jangan pernah lupain kita, ya.”
14. "Cie lulus sidang skripsi, aku sebagai kawan kamu yang paling baik akan berdoa semoga kamu menjadi orang sukses supaya bisa ngajak aku jalan jalan tiap hari. Hehee. Selamat ya atas sidangnya."
15. "Selamat kawan, akhirnya penantian dan perjuanganmu selama ini selesai juga. Semoga gelar sarjana yang sudah direngkuh menjadi awal untuk meraih cita-cita besarmu di sama depan."
16. "Selamat (nama teman), atas sidangnya, jangan cepet-cepet ya, doakan kami segera menyusul biar bisa wisuda dan lemar toga bareng."
17. "Selamat atas kelulusanmu dan semoga kamu beruntung untuk awal yang baru dalam hidup. Semoga kamu mencapai semua tujuanmu."
18. "Alhamdulillah, setelah sekian bulan purnama akhirnya kamu bisa lulus juga yah, selamat berbahagia, nikmatin sepenuhnya hari ini.
Alhamdulillah kawanku akhirnya selesai juga sidangnya, selamat ya semoga dari lulusnya sidang skripsi ini akan membuat dirimu menjadi lebih semangat."
19. "Selamat (nama teman). Semoga ilmu yang diperoleh selama ini bisa bermanfaat dan memberi keberkahan."
20. "Selamat lulus sidang skripsi (nama teman). Akhirnya perjuangan selama empat tahun berhasil diselesaikan dengan baik."