Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 2024 tinggal sebentar lagi. Ada berbagai cara yang dapat dilakukan untuk memeriahkan hari penting ini, salah satunya dengan membagikan pantun bertema kemerdekaan 17 Agustus.
Pantun kemerdekaan 17 Agustus 2 bait dapat digunakan untuk berbagai hal, seperti caption media sosial, penutup sambutan pidato kemerdekaan hingga lomba pantun. Agar tidak bingung, berikut contoh pantun kemerdekaan 17 Agustus 2 bait yang dapat menjadi ide dan inspirasi.
Pantun Kemerdekaan 17 Agustus 2 Bait
Pantun Kemerdekaan 17 Agustus (freepik)
- Kakinya empat bukanlah dua
Kemerdekaan itu harus dijaga. - Hari Rabu pergi ke Australia
Dirgahayu Republik Indonesia. - Banyak pejabat memakai baju merah
Negara yang hebat pasti ingat sejarah. - Anak remaja suka Rachel Vennya
Merdeka Indonesia selamanya. - Menebang bambu untuk Tika
Dirgahayu Indonesiaku salam Merdeka. - Ada barisan di lapangan luas
Rayakan kemerdekaan dengan bekerja keras. - Langkah tegap para tentara
Tujuh belas Agustus Hari Merdeka. - Lempar batu terkena tabung
Merdeka itu mahal bung. - Main facebook bikin ketagihan
Warisan kemerdekaan jangan disia-siakan. - Baju merah dipakai Juwita
Ingatlah pahlawan-pahlawan kita.
Pantun Kemerdekaan 17 Agustus 2 Bait yang Lucu
Pantun Hari Kemerdekaan 17 Agustus 4 Bait (freepik)
- Ada barisan di lapangan luas
Rayakan kemerdekaan dengan bekerja keras. - Menebang bambu untuk tiang bendera
Dirgahayu Indonesia ku salam Merdeka. - Buah markisa buah naga
Dirgahayu Indonesia semoga semakin jaya. - Ada raflesia ada duku
Indonesia kebanggaanku. - Pergi ke Makkah membeli kurma
Mari meriahkan HUT bersama. - Hari Rabu pergi ke Australia
Dirgahayu Republik Indonesia. - Main facebook bikin ketagihan
Warisan kemerdekaan jangan disia-siakan. - Lempar batu terkena tabung
Merdeka itu mahal bung. - Langkah tegap para tentara
Tujuh belas Agustus hari merdeka. - Bunga terbesar adalah rafflesia
Dirgahayu Indonesia. - Buah jambu buah duku
Bersatu kita teguh bercerai kita runtuh. - Saling sapa, bertukar kabar
Semangat juang harus terus berkobar. - Baju merah dipakai Juwita
Ingatlah pahlawan-pahlawan kita. - Banyak pejabat memakai baju merah
Negara yang hebat yang ingat sejarah. - Buah duku buah semangka
Hari merdeka harinya kita. - Upin Ipin berasal dari Malaysia
Aku bangga menjadi anak Indonesia. - Berangkat pagi pulang kesiangan
Dirgahayu Indonesiaku yang ke 79. - Paman sedang menebang bambu
Dirgahayu Indonesiaku. - Makan nasi pecel di Surakarta
Tujuh belas Agustus Hari Merdeka. - Warna hitam warna putih
Cintailah tanah air sebagaimana cinta pada si dia.
Pantun Kemerdekaan 17 Agustus 2 Bait untuk Meriahkan HUT RI ke-79
Puisi Kemerdekaan (Freepik)
- Beli asam di Pasar Kebayoran
Selamat hari jadi negara Indonesia tercinta! - Mawar itu merah
Mari kibarkan bendera pada 17 Agustus nanti - Pagi-pagi minum jamu
Hargai jasa pahlawan sebagaimana jasa orang tuamu - Beli makan siang di Pasar lama
Jangan lupa kita rayakan kemerdekaan bersama! - Jauh-jauh ke Afrika
Yang penting merdeka! - Pak Adi beli angsa
Semangat 45 buat bela bangsa - Makan gado-gado dengan dia
Pertahankan kemerdekaan Indonesia! - Anak itu datang dengan perasaan ceria
Mari lebih cinta terhadap Indonesia! - Pagi-pagi beli buah Gandaria
Selamat Hari Kemerdekaan Indonesia! - Kakak membeli boneka
Merdeka! - Amerika negara adidaya
Hidup Indonesia raya! - Anak sekolah merebut bangku
Jayalah Indonesiaku! - Anak juragan liburan ke Amerika
Gak berasa Indonesia udah 79 merdeka! - Pemuda itu menangis dengan lirih
Terus berkibar bendera merah putih! - Dayung prahu pakai bambu
Meredeka Indonesiaku
Demikian contoh pantun kemerdekaan 17 Agustus 2 bait yang dapat menjadi ide dan inspirasi. Pantun tentang Hari Kemerdekaan di atas dapat menjadi salah satu cara memeriahkan HUT RI ke-79.