ZIGI – Sunmi merilis video klip atau MV serta lagu Go or Stop? pada Senin, 11 Oktober 2021. Mantan member Wonder Girls ini kembali dengan karya terbaru usai melakukan comeback lagu You Can’t Sit With Us, salah satu track dari mini album 1/6 yang diluncurkan bulan Agustus 2021 lalu.
Lagu Go or Stop? milik Sunmi ini dirilis dalam rangka menyambut kompetisi Esports Worlds 2021 serta untuk mendukung tim asal Korea Selatan, DWG KIA. Berikut lirik lagu Go or Stop? Sunmi dalam romanization hangul dan terjemahan bahasa Indonesia. Yuk scroll artikelnya.
Baca Juga: 8 Idol Kpop Kembalikan Tren Fashion Y2K, Jennie hingga Joy Red Velvet
Sunmi Rilis Lagu Go or Stop? untuk Worlds 2021, Dukung DWG KIA
Pada Senin, 11 Oktober 2021, Sunmi resmi merilis lagu sekaligus MV Go or Stop? dengan menonjolkan nuansa futuristik. Lagu tersebut merupakan hasil kolaborasi antara Sunmi dan DWG KIA, tim Esports asal Korea Selatan yang akan segera bertanding di kompetisi Worlds 2021 juga di hari ini.
Diketahui bahwa MV lagu Go or Stop? disutradarai langsung oleh Sunmi. Di lain sisi, DWG KIA merupakan tim esports favorit mantan artis asuhan JYP Entertainment tersebut.
Menyusul perilisan lagu Go Or Stop?, Sunmi dijadwalkan akan menggelar konser online perdana bertajuk Good Girl Gone Mad pada 30 Oktober 2021 mendatang pukul 14.00 KST.
Lirik Lagu Go or Stop? - Sunmi dalam Romanization Hangul
Go
Stop
Go, go, go
Don't stop
I siseondeureul neomeo hangyee budichyeobwa
Oh, na-na-na-na
Jigeum i sunganeul play, duryeoul ge mwo?isseo
Oh,?na-na-na-na
Gear up, gear?up, deo deo morabutyeo
Then you'll know?there's no limit and it's myself
Go or stop, neon eoneu?jjogiya
Jal?bwa?igeon nal wihan?all in
Nega gajin?geol da naenwado
Bangbeobeun eopseo
Nega jigeum meomchunda haedo
Dareul geon eopseo
It's time to go or stop
You'd better go
D?o ppalli dalli feeling myself
You'd better go
D?o ppalli dalli feeling myself
Nal igil suneun eopseo
Your game is over now
Gamhi mworae nal meomchuji ma
Deo ppalli dalli feeling
You'd better go
Gamhi mworae nal meomchuji ma
Don't you dare
KIA up, KIA up, we dare to be legends
Eodil bwa yeogil bwa
Cheer up, cheer up, we're legends
Urin deo damdaehage wondaehage
Nega jikyeoboneun jigeum i sunganeul
Geochimeopsi play it, we play it
Eodil neombwa we own this game
Nega gajin geol da naenwado
Bangbeobeun eopseo
Nega jigeum meomchunda haedo
Dareul geon eopseo
It's time to go or stop
You'd better go
Deo ppalli dalli feeling myself
You'd better go
Deo ppalli dalli feeling myself
Nal igil suneun eopseo
Your game is over now
Gamhi mworae nal meomchuji ma
Deo ppalli dalli feeling
You'd better go
Gamhi mworae nal meomchuji ma
Terjemahan Lagu Go or Stop? - Sunmi dalam Bahasa Indonesia
Pergi, berhenti
Pergi pergi pergi
Jangan berhenti
Melampaui mata Hadapi batasmu
Oh, na-na-na-na
Saat ini juga, mainkan Apa yang kau takutkan?
Oh, na-na-na-na
Bersiaplah, bersiaplah Dorong lebih keras lagi
Maka kau akan mengetahui. Tidak ada batasan dan itu adalah diriku sendiri
Pergi atau Berhenti? Kau berada di pihak yang mana?
Lihat, ini untukku, semuanya masuk
Bahkan jika kau menyerahkan segalanya
Tidak ada jalan
Bahkan jika kau berhenti sekarang
Tidak ada perbedaan
Saatnya Pergi atau Berhenti?
Kau sebaiknya pergi
Lebih cepat, berbeda, merasakan diriku sendiri
Kau sebaiknya pergi
Lebih cepat, berbeda, merasakan diriku sendiri
Kau tidak bisa mengalahkanku
Permainanmu sudah berakhir sekarang
Beraninya kamu? Jangan hentikan aku
Lebih cepat, berbeda, perasaan
Kau sebaiknya pergi
Beraninya kamu? Jangan hentikan aku
Apakah kau tidak berani?
KIA naik, KIA naik Kami berani jadi legenda
Di mana kau melihat Lihat di sini
Bergembiralah, bergembiralah kami adalah legenda
Kami akan lebih berani dan lebih berani
Saat ini kau sedang menonton sekarang
Mainkan tanpa rasa takut, kami memainkannya
Jangan nakal, kami memiliki game ini
Bahkan jika kau menyerahkan segalanya
Tidak ada jalan
Bahkan jika kamu berhenti sekarang
Tidak ada perbedaan
Saatnya Pergi atau Berhenti?
Kau sebaiknya pergi
Lebih cepat, berbeda, merasakan diriku sendiri
Kau sebaiknya pergi
Lebih cepat, berbeda, merasakan diriku sendiri
Kau tidak bisa mengalahkanku
Permainanmu sudah berakhir sekarang
Beraninya kamu? Jangan hentikan aku
Lebih cepat, berbeda, perasaan
Kau sebaiknya pergi
Beraninya kamu? Jangan hentikan aku
Baca Juga: 10 Potret Akrab Sunmi dan Bambam GOT7 Jarang Tertangkap Kamera
Sementara itu, lagu Go or Stop? milik Sunmi ini dalam rangka menyambut kompetisi Esports yang tengah diselenggarakan, Worlds 2021. Lagu ini dipersembahkan oleh Sunmi juga untuk memberikan dukungan kepada tim Korea, DWG KIA. Kini, lagu Go or Stop? - Sunmi sudah tersedia di seluruh platform musik digital. Berikut video klip MV lagu Go or Stop?: