Dini Apriliana
8 Juli 2021, 16:52

Video: Harga Dua Obat Baru Corona Rekomendasi WHO

Amunisi pengobatan untuk menghadapi ganasnya Covid-19 akan segera bertambah. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah merekomendasikan dua obat Interleukin-6 yakni tocilizumab dan sarilumab untuk digunakan pasien corona.

Rekomendasi ini diberikan berdasarkan hasil analisis prospektif dan jaringan hidup pasien. WHO mengatakan pemberian dua obat ini dapat mengurangi potensi kematian pasien Covid-19 hingga 13 persen.

News Alert

Dapatkan informasi terkini dan terpercaya seputar ekonomi, bisnis, data, politik, dan lain-lain, langsung lewat email Anda.

Dengan mendaftar, Anda menyetujui Kebijakan Privasi kami. Anda bisa berhenti berlangganan (Unsubscribe) newsletter kapan saja, melalui halaman kontak kami.