Dini Apriliana
13 Juli 2021, 07:00

Video: Teknik Proning Bisa Bantu Pernafasan Pasien Covid-19

Teknik proning adalah posisi tidur tengkurap yang dapat dilakukan pasien saat mengalami gangguan pernapasan. teknik ini dapat berfungsi untuk meningkatkan kadar (saturasi) oksigen yang berada dibawah 94 persen.

Pada pasien yang menggunakan ventilator juga dapat menerapkan teknik ini untuk meningkatkan ventikasi dan memudahkan bernapas.

Baca artikel ini lewat aplikasi mobile.

Dapatkan pengalaman membaca lebih nyaman dan nikmati fitur menarik lainnya lewat aplikasi mobile Katadata.

mobile apps preview

Cek juga data ini

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami