LPEI Cari Pendanaan Rp 17 Triliun
www.whitespace.co.id
KATADATA ? Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) mencari total pendanaan Rp 17 triliun. Pendanaan dalam mata uang rupiah dan dolar Amerika Serikat (AS) tersebut meningkat dari tahun lalu sebesar Rp 15,8 triliun.
Direktur Pelaksana III Indonesia Eximbank Basuki Setyaji mengatakan, pendanaan dalam bentuk rupiah mencapai Rp 8 triliun, sedangkan dalam mata uang asing sebesar US$ 1,3 miliar.
?Sebagian besar digunakan untuk menyalurkan pembiaayaan,? kata dia seperti dikutip Kontan, Rabu (18/3). Pada tahun ini, LPEI menargetkan penyaluran pembiayaan naik 20 persen menjadi Rp 64 triliun.
Reporter: Redaksi
Editor: Arsip