4 Cara Mengaktifkan Kartu Indosat yang Sudah Mati

Destiara Anggita Putri
21 Februari 2024, 14:14
Cara Mengaktifkan Kartu Indosat yang Sudah Mati
Pexels
Ilustrasi, logo Indosat.
Button AI Summarize

Indosa merupakan salah satu provider jaringan yang populer di Indonesia. Pasalnya, Indosat menawarkan berbagai kemudahan bagi penggunanya untuk mendapatkan jaringan telepon atau internet dengan mudah, cepat, serta harga yang cenderung terjangkau. 

Namun, sama seperti provider lainnya, ada kalanya kartu ndosat yang digunakan hangus atau mati. Penyebabnya pun bermacam-macam, mulai dari karena sudah lama tidak digunakan, terblokir oleh pihak Indosat, dan sebagainya.

Bila Anda mengalami hal yang sama, tidak perlu khawatir. Pasalnya, Indosat telah menyediakan sejumlah cara untuk mengaktifkan kartu Indosat yang sudah mati.

Lantas, apa saja caranya? Berikut di bawah ini penjelasan lengkapnya.

Cara Cek Nomor Indosat Ooredoo
Cara Mengaktifkan Kartu Indosat yang Sudah Mati (Pexels)

Ketentuan Layanan Reaktivasi Kartu Indosat

Terdapat sejumlah ketentuan yang perlu diketahui bila ingin mengaktifkan kembali nomor Indosat yang sudah mati, yaitu:

  • Nomor Indosat prabayar Anda sudah melewati masa tenggang atau sudah hangus
  • Anda belum pernah melakukan reaktivasi secara mandiri sebelumnya, karena hanya dapat dilakukan satu kali
  • NIK dan nomor KK yang digunakan saat proses reaktivasi harus sama dengan nomor yang terdaftar sebelumnya
  • Reaktivasi secara mandiri hanya dapat dilakukan dalam waktu maksimal 30 hari sejak melewati masa tenggang
  • Layanan reaktivasi nomor Indosat prabayar secara mandiri tidak dikenakan biaya.

Cara Mengaktifkan Kartu Indosat yang Sudah Mati

Berikut ini empat cara mengaktifkan kartu Indosat yang sudah mati, yaitu:

1. Dengan Kode UMB

Cara mengaktifkan kartu Indosat yang sudah mati pertama bisa Anda lakukan yaitu melalui kode UMB. Cara ini merupakan salah satu cara paling umum dan paling mudah untuk kamu lakukan.

Dilansir dari laman Indosat, berikut adalah langkah-langkahnya:

Halaman:
Editor: Agung
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...
Advertisement