Cek Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar 2024

Annisa Fianni Sisma
15 Januari 2024, 16:33
Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar
Pexels
Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar
Button AI SummarizeBuat ringkasan dengan AI

Jalan tol, sering disebut sebagai "jalan cepat" atau "jalan bebas hambatan," merupakan infrastruktur yang memiliki peran penting dalam perjalanan antar daerah. Infrastruktur ini termasuk dalam sistem transportasi modern di berbagai negara di seluruh dunia.

Jalur tol dirancang khusus untuk memastikan akses yang lancar dan cepat antar kota atau wilayah, menghubungkan pusat-pusat ekonomi, serta memudahkan pergerakan barang dan manusia. Jalan tol pun memberikan tingkat kenyamanan dan keamanan lalu lintas yang superior jika dibandingkan dengan jalan raya konvensional, melalui jalur khusus, bebas hambatan, dan minim gangguan.

Untuk menikmati jalur tol, setiap pengguna dikenakan tarif yang berbeda-beda. Tarif yang dikenakan kepada pengguna sebagai kontribusi untuk pemeliharaan, pengembangan, dan operasional jalan tersebut.

Setiap pengunjung yang melewati jalur tol mana pun, termasuk tol Lampung, perlu mengetahui tarif sesuai jarak tempuh dan golongan kendaraannya. Berkenaan dengan itu, menarik mengetahui daftar tarif tol Lampung yang salah satunya berasal dari gerbang masuk Terbanggi Besar.

Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar

Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar
Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar (Pexels)
 

Sistem tarif memungkinkan jalan tol untuk menjadi proyek mandiri secara finansial, mengurangi ketergantungan pada anggaran pemerintah. Tarif tol juga dapat diatur untuk mengelola lalu lintas pada jam sibuk atau mengatasi kemacetan, menciptakan mekanisme pengaturan penggunaan jalan tol dan menjamin kelancaran arus lalu lintas. Berikut ini tarif tol lampung gerbang masuk Terbanggi Besar dan keluar di Pelabuhan Bakauheni hingga Sidomulyo:

1. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Pelabuhan Bakauheni

• Kendaraan Golongan I: Rp189.500
• Kendaraan Golongan II: Rp284.500
• Kendaraan Golongan III: Rp284.500
• Kendaraan Golongan IV: Rp379.000
• Kendaraan Golongan V: Rp379.000
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

2. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Bakauheni Selatan

• Kendaraan Golongan I: Rp183.500
• Kendaraan Golongan II: Rp275.500
• Kendaraan Golongan III: Rp275.500
• Kendaraan Golongan IV: Rp367.000
• Kendaraan Golongan V: Rp367.000
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

3. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Bakauheni Utara

• Kendaraan Golongan I: Rp177.500
• Kendaraan Golongan II: Rp266.500
• Kendaraan Golongan III: Rp266.500
• Kendaraan Golongan IV: Rp355.000
• Kendaraan Golongan V: Rp355.000
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

4. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Kalianda

• Kendaraan Golongan I: Rp152.500
• Kendaraan Golongan II: Rp229.000
• Kendaraan Golongan III: Rp229.000
• Kendaraan Golongan IV: Rp305.500
• Kendaraan Golongan V: Rp305.500
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

5. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Lematang

• Kendaraan Golongan I: Rp89.000
• Kendaraan Golongan II: Rp134.000
• Kendaraan Golongan III: Rp134.000
• Kendaraan Golongan IV: Rp178.500
• Kendaraan Golongan V: Rp178.500
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar
Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar (Pexels)
 

6. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Kotabaru

• Kendaraan Golongan I: Rp83.500
• Kendaraan Golongan II: Rp125.000
• Kendaraan Golongan III: Rp125.000
• Kendaraan Golongan IV: Rp167.000
• Kendaraan Golongan V: Rp167.000
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

7. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Natar

• Kendaraan Golongan I: Rp59.500
• Kendaraan Golongan II: Rp89.000
• Kendaraan Golongan III: Rp89.000
• Kendaraan Golongan IV: Rp118.500
• Kendaraan Golongan V: Rp118.500
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

8. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Tegineneng Timur

• Kendaraan Golongan I: Rp43.000
• Kendaraan Golongan II: Rp64.500
• Kendaraan Golongan III: Rp64.500
• Kendaraan Golongan IV: Rp86.000
• Kendaraan Golongan V: Rp86.000
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

9. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Tegineneng Barat

• Kendaraan Golongan I: Rp43.000
• Kendaraan Golongan II: Rp64.500
• Kendaraan Golongan III: Rp64.500
• Kendaraan Golongan IV: Rp86.000
• Kendaraan Golongan V: Rp86.000
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

10. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Pelabuhan

• Kendaraan Golongan I: Rp13.500
• Kendaraan Golongan II: Rp20.000
• Kendaraan Golongan III: Rp20.000
• Kendaraan Golongan IV: Rp26.500
• Kendaraan Golongan V: Rp26.500
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

Tarif Tol Lampung
Tarif Tol Lampung (Pexels)
 

11. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Gunung Sugih

• Kendaraan Golongan I: Rp13.500
• Kendaraan Golongan II: Rp20.000
• Kendaraan Golongan III: Rp20.000
• Kendaraan Golongan IV: Rp26.500
• Kendaraan Golongan V: Rp26.500
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

12. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Terbanggi Besar

• Kendaraan Golongan I: Tidak Tersedia
• Kendaraan Golongan II: Tidak Tersedia
• Kendaraan Golongan III: Tidak Tersedia
• Kendaraan Golongan IV: Tidak Tersedia
• Kendaraan Golongan V: Tidak Tersedia
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

13. Tarif Tol Lampung Gerbang Masuk Terbanggi Besar – Gerbang Keluar Sidomulyo

• Kendaraan Golongan I: Rp137.000
• Kendaraan Golongan II: Rp205.500
• Kendaraan Golongan III: Rp205.500
• Kendaraan Golongan IV: Rp274.000
• Kendaraan Golongan V: Rp274.000
• Kendaraan Golongan VI: Tidak Tersedia

Demikian daftar rincian tarif tol Lampung dengan gerbang masuk Terbanggi Besar. Berikutnya dapat diketahui terdapat perbedaan tarif sesuai dengan jarak tempuh dan golongan kendaraan yang digunakan oleh pengendara.

Editor: Safrezi

Cek juga data ini

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...