20 Kata-kata Motivasi Bahasa Inggris dan Artinya Sebagai Pemantik Semangat Hidup
Saat menjalani kehidupan, setiap orang pastinya pernah menghadapi berbagai macam masalah. Hal ini tak jarang membuat kebanyakan orang mulai kehilangan motivasi dan larut dalam kesedihan.
Oleh karena itu, setiap orangmembutuhkan suatu pengingat yang membantu untuk fokus pada tujuan hidup. Salah satu cara yang bisa dilakukan dengan membaca kata-kata motivasi.
Tidak hanya sebagai pengingat, kata-kata motivasi ini juga dapat bantu membangkitkan kembali motivasi hidup yang sempat hilang. Sebagai permulaan, tidak ada salahnya untuk membaca kata-kata motivasi dari para tokoh dunia sebagai pemantik semangat.
Berikut ini dibawah ini kumpulan kata-kata motivasi bahasa Inggris yang bisa dibaca untuk bangkitkan semangat hidup.
Kata-kata Motivasi Bahasa Inggris
Berikut ini 20 kata-kata motivasi dalam bahasa Inggris beserta artinya dari para tokoh dunia yang bisa dibaca untuk menambah semangat.
- "Happiness is not by chance, but by choice." (Kebahagiaan datang bukan karena kesempatan, tetapi pilihan.) - Jim Rohn
- “The roots of education are bitter, but the fruit is sweet.” (Belajar adalah kepahitan, tetapi berbuah kemanisan.) – Aristoteles
- "Believe you can and you're halfway there." (Yakinlah kamu bisa dan kamu sudah setengah jalan menuju ke sana) - Theodore Roosevelt
- "Everything you've ever wanted is on the other side of fear." (Semua yang kamu inginkan ada di sisi lain ketakutanmu) - George Addair
- "It is never too late to be what you might have been." (Tidak ada kata terlambat untuk menjadi seseorang yang kamu inginkan.) - George Eliot
- “Time is what we want most, but… what we use worst.” (Waktu adalah yang paling kita inginkan, tapi… apa yang kita gunakan paling buruk.) – William Penn
- “Don’t take life too seriously. You’ll never get out of it alive.” (Jangan menganggap hidup terlalu serius. Kamu tidak akan pernah bisa keluar hidup-hidup.) – Elbert Hubbard
- "Education is not preparation for life; education is life itself.” (Pendidikan bukanlah persiapan untuk hidup, melainkan pendidikan adalah kehidupan itu sendiri". ~ John Dewey)
- "You don’t understand anything until you learn it more than one way." (Kamu tidak pernah mengerti apa pun sampai kamu mempelajarinya lebih dari satu cara.) - Marvin Minsky
- “Your time is limited, so don’t waste it living someone else’s life.” (Waktu kita sangat terbatas, maka jangan menyia-nyiakannya dengan hidup seperti kehidupan orang lain). – Steve Jobs
- "Some people look for a beautiful place. Others make a place beautiful." (Banyak orang mencari tempat yang indah, beberapa lainnya membuat tempat indahnya sendiri.) - Hazrat Inayat Khan
- “Life is a mountain. Your goal is to find your path, not to reach the top.” (Hidup adalah gunung. Tujuanmu adalah untuk menemukan jalan kamu, bukan untuk mencapai puncak). – Maxime Lagacé
- "If I cannot do great things, I can do small things in a great way." (Jika aku tidak bisa melakukan sesuatu yang besar, aku akan melakukan sesuatu yang kecil dengan cara besar.) -Martin Luther King, Jr.
- “Successful men and women keep moving. They make mistakes, but they don’t quit.” (Lelaki dan perempuan sukses selalu terus bergerak. Mereka berbuat kesalahan, tetapi mereka tidak berhenti.) – Conrad Hilton
- “Life is ten percent what happens to you and ninety percent how you respond to it.” (Hidup adalah sepuluh persen yang terjadi padamu dan sembilan puluh persen bagaimana kamu menanggapinya.) – Lou Holtz
- “Many of life’s failures are people who did not realize how close they were to success when they gave up.” (Banyak dari kegagalan hidup adalah mereka tidak sadar seberapa dekat mereka dengan kesuksesan saat menyerah.) – Thomas Edison
- “Successful people don't fear failure but understand that it's necessary to learn and grow from." (Orang sukses tidak takut kegegalan tetapi mengerti bahwa kegagalan adalah hal yang penting untuk dipelajari dan tumbuh darinya) – Robert Kiyosaki
- “Tenderness and kindness are not signs of weakness and despair, but manifestations of strength and resolution.” (Kelembutan dan kebaikan bukan tanda kelemahan dan keputusasaan, tetapi manifestasi dari kekuatan dan resolusi) – Kahlil Gibran
- “The real threat is actually not when the computer begins to think like a human, but when humans begin to think like computers.“ (Ancaman nyata sebenarnya bukan pada saat komputer mulai bisa berpikir seperti manusia, tetapi ketika manusia mulai berpikir seperti komputer.) – Sydney Harris
- “You can’t connect the dots looking forward; you can only connect them looking backward. So you have to trust that the dots will somehow connect in your future.” (Kamu tidak dapat menghubungkan titik-titik ke depan, kamu hanya dapat menghubungkannya dengan melihat ke belakang. Jadi, kamu harus percaya bahwa titik-titik itu entah bagaimana akan terhubung di masa depanmu.) – Steve Jobs
Demikian 20 kata-kata motivasi bahasa Inggris dari para tokoh dunia lengkap dengan artinya yang bisa dibaca agar lebih semangat dalam menjalani hidup.

