Cara Top Up Flazz dengan Mudah, Cepat, dan Praktis

Siti Nur Aeni
17 Januari 2022, 13:36
Cara Top Up Flazz dengan Mudah, Cepat, dan Praktis
bca.co.id
Bentuk kartu Flazz yang bisa digunakan untuk berbagai transaksi

Flazz adalah kartu transaksi multifungsi dengan menggunakan teknologi chip Radio Frequency Identification (RFID) yang diluncurkan oleh Bank Central Asia (BCA). Kartu ini digunakan digunakan untuk memudahkan  dan mempercepat proses pembayaran non-tunai. Namun sebelum menggunakan kartu ini, Anda perlu mengetahui terlebih dahulu cara top up Flazz.

Kartu Flazz sudah cukup banyak digunakan. Mengutip dari databoks, diketahui bahwa BCA Flazz sudah dimiliki sekitar 26,25% masyarakat Indonesia. Masyarakat umumnya menggunakan kartu Flazz saat melewati jalan tol.

Padahal selain untuk membayar jalan tol, kartu ini juga bsia digunakan untuk keperluan lain, Misalnya untuk membeli makanan, berlanja di minimarket atau supermarket, transaksi pembayaran di SPBU, membeli buku, dan berbagai transaksi di merchant yang terhubung dengan layanan ini.

Agar bisa menggunakan kartu ini, maka Anda harus mengisi saldo Flazz terlebih dahulu. Ada beberapa cara pengisian saldo yang bisa Anda pilih. Berikut penjelasan lengkapnya.

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Editor: Safrezi
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...