Gojek meluncurkan layanan baru GoDineIn berupa voucer untuk makan di restoran pilihan dengan diskon hingga 25%. Ini menjadi layanan kuliner terbaru Gojek setelah menutup GoFood Festival pada 2020.
Grab dikabarkan dalam pembicaraan dengan perusahaan pesan-antar makanan yang berbasis di Berlin, Jerman, Delivery Hero untuk mengakuisisi bisnis di Asia Tenggara.
Unit bisnis layanan on-demand PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk, Gojek melalui GoFood menghadirkan inisiatif Koleksi Juara Lokal GoFood. Omzet UMKM diklaim meningkat 30%.
Gojek dan Grab mencatatkan penurunan transaksi pesan-antar makanan GoFood dan GrabFood selama Januari - Maret dibandingkan periode yang sama tahun lalu.