PBNU menyebut akan segera menerima izin pengelolaan tambang batu bara dari pemerintah. Pengelolaan tambang menjadi salah satu bentuk konsolidasi sumber daya pembiayaan yang ingin dikembangkan NU.
Muhammadiyah akan mengkaji manfaat pengelolaan usaha tambang untuk kepentingan umum seperti pendidikan, kesehatan hingga pembiayaan BPR Syariah yang mereka kelola.
Konferensi Waligereja Indonesia dan Persekutuan Gereja-gereja Indonesia atau PGI sepakat menolak bujukan Menteri Investasi Bahlil Lahadalia agar mereka menerima izin usaha tambang. Apa alasannya?
Menteri Investasi Bahlil Lahadalia menyebut NU telah melakukan pengajuan untuk mendapatkan WIUPK dan melalui proses verifikasi sebelum mendapatkan izin tambang.
Menteri Investasi Bahlil Lahadalia tetap optimistis organisasi masyarakat atau ormas keagamaan akan tertarik mengambil izin usaha pertambangan (IUP) batu bara di tengah berbagai penolakan.