Sejumlah wartawan dan elemen mahasiswa berunjuk rasa di depan Gedung DPR/MPR RI. Mereka menolak RUU Penyiaran yang dinilai dapat membatasi kerja jurnalistik.
Nani secara khusus menyoroti pelarangan jurnalisme investigasi dalam revisi Undang-Undang Penyiaran. AJI berharap pembahasan dilakukan Anggota DPR periode baru.
Pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1 menyoroti permasalahan yang kerap dihadapi jurnalis di Tanah Air. Apa langkah yang disiapkan Anies - Muhaimin menjamin kebebasan pers?
Wartawan ABC Australia Antoinette Lattouf dipecat karena mengunggah kondisi di jalur Gaza melalui Instagram. Ia dipecat setelah ada desakan kelompok lobi Israel di Australia.
Ayat jurnal penyesuaian diperlukan dalam jurnal penyesuaian yang memuat informasi terkait debit dan kredit. Berikut ini penjelasan tentang ayat jurnal penyesuaian.
Pandemi Covid-19 telah mendorong naiknya kebutuhan akan jurnalisme data, seiring dengan meningkatnya kebutuhan publik akan informasi soal kesehatan dan pengecekan fakta.
Kepolisian Republik Indonesia (Polri) mengakui bahwa tiga orang yang melakukan intimidasi terhadap jurnalis CNN Indonesia dan 20 Detik merupakan anggota Provos Polri.
Tindakan polisi kepada dua jurnalis yang sedang meliput kasus baku tembak dua polisi dianggap melanggar Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers.