Paus Fransiskus Gunakan Pesawat Garuda untuk Menuju Papua Nugini
Garuda Indonesia melayani penerbangan kenegaraan dan perjalanan apostolik Kepala Negara Vatikan sekaligus Pemimpin Umat Katolik Dunia, Paus Fransiskus ke Papua Nugini pada Jumat (6/9).