Pemerintah perlu memasukkan opsi pendanaan dari pihak swasta untuk mencapai target pembangunan pembangkit listrik energi baru terbarukan (EBT) sebesar 75 GW.
Pertamina New & Renewable Energy dan Guma Africa Group Limited menandatangani perjanjian studi bersama terkait potensi pengembangan pembangkit listrik tenaga gas uap (PLTGU) di Afrika Selatan.
Kementerian ESDM meresmikan operasional PLTGU Tambak Lorok Blok 3 yang diklaim sebagai pembangkit paling ramah lingkungan di kelasnya berkat teknologi terbaru yang digunakan.
PLTU Suralaya di Banten akan ditutup. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menyebut rencana ini demi menekan polusi udara di Jakarta.
Kementerian ESDM melaporkan penambahan kapasitas terpasang pembangkit listrik energi baru terbarukan (EBT) hingga Juni 2024 mencapai 217,73 megawatt (MW). PLTA terbesar dengan 127,56 MW.
Kapasitas pembangkitan listrik dari sumber energi baru terbarukan Cina tumbuh pesat selama setahun terakhir hingga Mei 2024. Ini menyebabkan porsi batu bara turun ke level 53% dari sebelumnya 60%.
PLN EPI siap menjadi offtaker besar produksi gas alam dalam negeri. Hal ini seiring kebutuhan gas yang besar untuk pembangkit listrik di masa depan sekaligus mendukung pengembangan lapangan gas.