Penutupan sejumlah gerai Transmart, perusahaan ritel yang terafililasi dengan CT Corp menjadi sinyal masih beratnya kinerja perusahaan ritel usai pandemi Corona.
Peritel berharap pemerintah memberikan relaksasi yang sama seperti yang diterima warung dan pasar tradisional. Mereka berharap pemerintah mengizinkan mereka membuka usahanya selama PPKM level 4.
Permintaan yang meningkat selama Ramadan dan berbagai program potongan harga atau diskon mendorong penjualan retail, terutama pada kelompok makanan dan minuman, serta sandang.
Sebanyak lima gerai Giant akan diubah menjadi IKEA. Beberapa gerai lain diubah jadi Hero Supermarket, sementara sisanya akan ditutup pada akhir Juli 2021.
PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) kembali melancarkan strategi efisiensi dengan menutup 13 gerai pada 2021, dan memasukkan 23 gerai dalam daftar pengawasan.
Survei Bank Indonesia memperkirakan kinerja penjualan eceran atau retail pada Mei 2021 relatif stabil dibandingkan bulan sebelumnya meski ada momentum Idul Fitri.