Pengusaha tepung terigu mengeluhkan sulitnya importasi Premiks Fortikan yang merupakan bahan baku penolong terigu akibat pemberlakuan Permendag No. 36 Tahun 2023.
Rata-rata harga tepung terigu curah secara nasional mengalami tren penurunan sepanjang tahun lalu, terutama sejak April. Namun, harga terigu diperkirakan naik tahun ini karena Pemilu.
Produsen tepung terigu di Indonesia berharap momen Pemilu 2024 dapat mengerek konsumsi tepung terigu yang hanya tumbuh 1,8% secara tahunan pada periode Januari-September 2023.