Arti Lirik Lagu Best Friend - Saweetie feat. Doja Cat dan Terjemahan

Image title
17 Juli 2021, 11:21
Saweetie - Doja Cat
Mogul Magazine
Saweetie - Doja Cat

ZIGI – Lagu Best Friend milik Saweetie yang dirilis pada 2021 lalu, tengah viral di media sosial. Lagu ini merupakan kolaborasi rapper asal Amerika itu bersama Doja Cat dan dimuat dalam album Saweetie Pretty B*tch Music.

Lagu dengan ketukan yang menarik ini pun memiliki makna lirik yang mendalam tentang persahabatan. Seperti apa arti lirik lagu Best Friend - Saweetie feat. Doja Cat ini? Scroll yuk artikel di bawah ini!

Makna Lagu Best Friend - Saweetie feat. Doja Cat

image
Photo : YouTube/Official Saweetie

Pada 17 Juli 2021, official video klip lagu Best Friend yang dirilis 7 Januari 2021 ini sudah ditonton lebih dari 146 juta kali. Lagu ini memang sedang banyak diputar di media sosial. Lagu ini juga di-remix oleh sejumlah musisi berbakat lainnya seperti Jamie dan Stefflon Don.

Dalam video klipnya, Saweetie dan Doja Cat memperlihatkan tentang malam yang menyenangkan para wanita dengan diisi banyak twerking dan diakhiri dengan lompat dari tebing bersama dalam kondisi telanjang tanpa memakai busana apapun.

Sementara itu, lirik lagu Best Friend ini memberikan gambaran tentang pujian kepada sahabat. Mereka membuktikan bahwa mereka tidak membutuhkan siapapun kecuali satu sama lain. Mereka bisa pergi mengendarai mobil sendiri ke klub hingga menunjukkan banyak koleksi tas.

Lirik Lagu Best Friend - Saweetie feat. Doja Cat

image
Photo : YouTube/Official Saweetie

That's my best friend, she a real bad bitch
Got her own money, she don't need no nig
On the dance floor, she had two, three drinks
Now she twerkin', she throw it out and come back in

That's my best friend, she a real bad bitch
Drive her own car (Alright), she don't need no Lyft
In the strip club (Oh yeah), know my girl gon' tip
Now she twerkin', she throw it out and come back in

Beep beep, is that my bestie in a Tessie?
Fresh blow out, skin on ten, ooh, she ready
Bitch, you look goodt, with a T at the end
I'ma hype her every time, that my motherfuckin' friend

She been down since the jellies and the bobos
Now we steppin' out the Jeep in Manolos
When we pull up to the scene, they be filled with jealousy
If a bitch get finicky, she gon' bring that energy (Pop-pop-pop)

I hit her phone with the tea, like, Bitch, guess what?
All the rich-ass boys wanna fuck on us!
All this ass sittin' up, you could look, don't touch
In our bag, bussin' bands every time we link up

That's my best friend, she a real bad bitch
Got her own money, she don't need no nig'
On the dance floor, she had two, three drinks
Now she twerkin', she throw it out and come back in

That's my best friend, she a real bad bitch
Drive her own car (Alright), she don't need no Lyft
In the strip club (Oh yeah), know my girl gon' tip
Now she twerkin', she throw it out and come back in

That's my best friend, if you need a freak
I ain't dumb, but motherfucker, she my Tweedledee
If she ride for me (Ride), she don't need a key
If you sideways, she'll straighten you if needed be

And she so bad that I just can't take that bitch nowhere
She off her fish, said, "Mm-mm, don't go there"
Bitch, break her back, she protect and attack
Get that strap like them buckle, foot on neck, give no air

Whole world wanna be us
And my main bitch, she my day-one
On my way, bitch, let you get drunk
Let's celebrate 'cause we the baddest in the club

That's my best friend, she a real bad bitch
Got her own money, she don't need no nig'
On the dance floor, she had two, three drinks
Now she twerkin', she throw it out and come back in

That's my best friend, she a real bad bitch
Drive her own car (Alright), she don't need no Lyft
In the strip club (Oh yeah), know my girl gon' tip
Now she twerkin', she throw it out and come back in

Hah, best friend, you the baddest and you know it (You know)
Uh-oh, girl I think our booty growin' (Ayy, yeah)
Fuck it up in the mirror, hit them poses (Pose)
Best friend, damn, you motherfuckin' glowin' (Woa-oh)

Best friend, damn, your wrist look like it's frozen
Uh-oh, girl I think our booty growin' (Uh-oh)
Fuck it up in the mirror, hit them poses (Hit the pose)
Best friend, you my motherfuckin' soulmate (Soulmate)

 

Lirik Lagu Best Friend - Saweetie feat. Doja Cat Terjemahan Bahasa Indonesia

image
Photo : YouTube/Official Saweetie

Itu sahabatku, dia benar-bener perempuan nakal
Punya uangnya sendiri, dia tidak perlu nigga
Di lantai dansa, dia punya dua, tiga minuman
Sekarang dia twerkin, dia melemparnya keluar dan kembali masuk

Itu sahabatku, dia benar-bener perempuan nakal
Mengendarai mobilnya sendiri (baik-baik saja), dia tidak perlu lyft
Di klub strip (oh yeah), ketahuilah gadisku akan memberikan tip
Sekarang dia twerkin, dia melemparnya keluar dan kembali masuk

Beep beep, apakah itu sahabatku di Tessie?
Pukulan segar, kulit coklat, ooh, dia siap
Gadis, kamu terlihat bagus dengan T dibelakang
Aku selalu menghipnotisnya, itulah temanku

Dia sudah turun sejak jeli dan bobos
Membuatku melangkah keluar dari Jeep di Manolos
Saat kita berhenti di tempat kejadian, mereka dipenuhi dengan kecemburuan
Jika seorang perempuan menjadi rewel, dia akan membawa energi itu (pop-pop-pop)

Aku sentuh ponselnya dengan teh, seperti, gadis, coba tebak?
Semua pria kaya ingin bercinta dengan kita!
Semua bokong ini terangkat, kamu bisa melihat, jangan disentuh
Di dalam tas kami, beberapa gelang di setiap kita berhubungan

Itu sahabatku, dia benar-bener perempuan nakal
Punya uangnya sendiri, dia tidak perlu nigga
Di lantai dansa, dia punya dua, tiga minuman
Sekarang dia twerkin, dia melemparnya keluar dan kembali masuk

Itu sahabatku, dia benar-bener perempuan nakal
Mengendarai mobilnya sendiri (baik-baik saja), dia tidak perlu lyft
Di klub strip (oh yeah), ketahuilah gadisku akan memberikan tip
Sekarang dia twerkin, dia melemparnya keluar dan kembali masuk

Itu sahabatku, jika kamu butuh orang aneh
Aku tidak bodoh, tapi bajingan, dia tweedledee ku
Jika dia mengendarai untuk ku (naik), dia tidak perlu kunci
Jika kamu di sisi jalan, dia akan lurus kepadamu jika kamu butuh

Dan dia sangat nakal, aku tidak bisa membawa gadis itu ke mana-mana
Dia pergi keluar, aku bilang, "Mm-mm, jangan pergi ke sana"
Gadis, patahkan punggungnya, dia melindungi dan menyerang
Dapatkan tali seperti mereka ikat, kaki di leher, jangan beri udara

Seluruh dunia ingin menjadi kita
Dan gadis utamaku, dia salah satu hariku
Dalam perjalanan, gadis, biarkan kamu mabuk
Mari kita rayakan karena kita yang paling nakal di klub

Itu sahabatku, dia benar-bener perempuan nakal
Punya uangnya sendiri, dia tidak perlu nigga
Di lantai dansa, dia punya dua, tiga minuman
Sekarang dia twerkin, dia melemparnya keluar dan kembali masuk

Itu sahabatku, dia benar-bener perempuan nakal
Mengendarai mobilnya sendiri (baik-baik saja), dia tidak perlu lyft
Di klub strip (oh yeah), ketahuilah gadisku akan memberikan tip
Sekarang dia twerkin, dia melemparnya keluar dan kembali masuk

Hah, sahabat, kamu yang ternakal dan kamu tahu itu (kamu tahu)
Uh-oh, gadis aku rasa bokong kita membesar (ayy, yeah)
Lihatlah di kaca, dan bergayalah (pose)
Sahabat, sial, kamu sangat glowing (woa-oh)

Sahabat, sial, pinggulmu terlihat seperti membeku
Uh-oh, gadis aku rasa bokong kita membesar (uh-oh)
Lihatlah di kaca, dan bergayalah (tekan pose)
Sahabat, kalau adalah sahabat sejatiku (Soulmate)

Demikian arti dan lirik lagu Best Friend milik Saweetie feat. Doja Cat lengkap dengan terjemahan bahasa Indonesia.

Baca artikel ini lewat aplikasi mobile.

Dapatkan pengalaman membaca lebih nyaman dan nikmati fitur menarik lainnya lewat aplikasi mobile Katadata.

mobile apps preview

Cek juga data ini

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...