Perairan Wetar Barat di Maluku Ditetapkan Jadi Kawasan Konservasi Laut
Penetapan kawasan konservasi ini untuk melindungi wilayah dengan keanekaragaman hayati laut tinggi, habitat kunci, dan jalur migrasi megafauna, sekaligus menopang perikanan rakyat.