PLTU 1 Cirebon Batal Pensiun Dini, Sederet Persoalan Menanti Penyelesaian
Pemerintah Indonesia membatalkan rencana pensiun dini PLTU 1 Cirebon di akhir 2025. Tetap beroperasi, kehadirannya menyisakan sejumlah dampak sosial, ekonomi, dan lingkungan bagi warga sekitarnya