Lembaga-lembaga internasional mengeluarkan laporan peringatan iklim yang kian mengkhawatirkan. Namun, terobosan untuk mendanai aksi agresif pengendalian iklim belum juga tercapai di COP29.
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengatakan BUMI Resources menandatangani nota kesepahaman atau MoU dengan perusahaan Cina terkait hilirisasi batu bara.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia siap mencari investor baru untuk proyek Kilang Tuban jika Rosneft tidak segera memberikan kepastian terkait perkembangan proyek senilai US$ 3,8 miliar.
Meski sudah memiliki tiga formulasi, Menteri ESDM Bahlil Lahadalia belum bisa menjelaskan lebih lanjut terkait keputusan final skema penyaluran subsidi energi.