Terjemahan Lagu TIKI TAKA - T-ARA, Tentang Cinta Berikan Luka

Image title
15 November 2021, 19:24
T-ara
Dingo Music
T-ara

ZIGI – T-ARA resmi comeback setelah empat tahun hiatus dengan merilis lagu TIKI TAKA pada Senin, 15 November 2021. Eunjung, Qri, Hyomin dan Jiyeon bekerja sama dengan Dingo Music untuk memproduksi single ini juga dengan penggarapan MV TIKI TAKA.

Berikut adalah fakta menarik lengkap lirik lagu TIKI TAKA T-ARA dalam romanization hangul dan terjemahan Indonesia. Yuk scroll artikelnya. 

Baca Juga: Terjemahan Lirik Lagu SCIENTIST - TWICE, Ciptaan Anne-Marie

T-ARA Comeback Setelah Vakum 4 Tahun

T-ara
Photo : Dingo Music
T-ara

T-ARA merupakan salah satu anggota girl grup generasi kedua yang bertahan hingga saat ini. Debut tahun 2009, T-ARA sempat terjerat skandal hingga membuat nama mereka redup.

Nama T-ara semakin besar ketika membawakan lagu TTL bersama boy grup Supernova kala itu. Sebelum vakum pada 2017, T-ARA merilis mini album yang bertajuk Whats My Name?.

Tentang Lagu TIKI TAKA - T-ARA

T-ara
Photo : Dingo Music
T-ara

Lagu TIKI TAKA? yang dibawakan oleh Eunjung, Hyomin, Qri dan Jiyeon. Di MV TIKI TAKA, keempat member T-ARA dibalut dress warna hitam yang menonjolkan aura terpuruk, sedih, marah dan kecewa.

Lantas lirik lagunya mengisahkan luka yang hanya dirasakan oleh salah seorang dalam sebuah hubungan. Orang lainnya tidak merasa bersalah dan ingin keluar dari lingkaran hubungan itu. Hatinya yang sudah tersakiti, tidak tahan dengan sikap kekasihnya yang seolah-olah tidak menunjukkan hal yang sama. Pasangan tersebut akhirnya berpisah. 

Meski arti lagunya sedih, T-ARA menyuguhkan koreografi yang energik, dengan tatapan mata tajam. Seolah-olah mereka sedang membuktikan bisa menghadapi luka tersebut. 

 

Lirik Lagu TIKI TAKA - T-ARA dalam Romanization Hangul

T-ara
Photo : Dingo Music
T-ara

museun mareul weonhaneun geoya
dojeohi nan i banbogi shireo
i daehwaye kkeuteun ppeonhaji
jigyeoweo geuman hago shipeo

eonjenganeun neoege
da malhago shipeo
eonjenganeun neoege
geureol su isseul kka

ige sarangi manneun geolkka
sangcheodo jugobanneun geonga
deoisang jashini eopseo nan
I don’t need your love more

TIKI TAKA TIKI TAKA
TIKI TAK watta gatta hae
(Woo woo woo woo)
(Woo woo woo woo woo woo)

TIKI TAKA TIKI TAKA
TIKI TAK naman apa wae
(Woo woo woo woo)
(Woo woo woo woo woo woo)

noryeokaebwasseo
gyeote itgo shipeoseo
hajiman ijen
na honja natgesseo

heuritaejeotji
geuttae niga naege haetteon mal
(Woo woo woo woo)
geotjabeul su eopshi
keojeoman gatteon maeumkkajido Yeah

deoneun an sogeullae
eoseolpeun sarang ttawi
geu yaksok jikiji motal geol nan ara

eojireopge
nal gweropyeo
neoye maeumeun
tto geureoke Yeah yeah

ige sarangi manneun geolkka
sangcheodo jugobanneun geonga
eojjeoni jashini eopseo nan
I don’t need your love more

TIKI TAKA TIKI TAKA
TIKI TAK watta gatta hae
(Woo woo woo woo)
(Woo woo woo woo woo woo)

TIKI TAKA TIKI TAKA
TIKI TAK naman apa wae
(Woo woo woo woo)
(Woo woo woo woo woo woo)

noryeokaebwasseo
gyeote itgo shipeoseo
hajiman ijen
na honja natgesseo

deoneun jul su inneun ge
namaitji anne
neol dugo tteonagajulkke

doragal su eopge
modu jiweobolkke
nal butjapji marajullae

Terjemahan Lirik Lagu TIKI TAKA - T-ARA dalam Bahasa Indonesia

T-ara
Photo : Dingo Music
T-ara

Apa yang ingin kamu katakan
Aku benar-benar benci pengulangan ini
Akhir dari percakapan ini sudah jelas
Aku lelah, aku ingin berhenti

Suatu hari nanti kepadamu
Aku ingin menceritakan semuanya padamu
Suatu hari nanti kepadamu
Apa itu mungkin 
Apakah ini cinta?

Apakah kamu mau bertukar luka?
Aku tidak percaya diri lagi
Aku tidak membutuhkan cintamu lagi

Tiki taka, tiki taka
Tiki taka, datang dan pergi
Ooh-ooh, ooh-ooh
Ooh-ooh, ooh-ooh, ooh-ooh
Tiki taka, tiki taka
Tiki taka, kenapa hanya aku yang terluka
Ooh-ooh, ooh-ooh

Ooh-ooh, ooh-ooh, ooh-ooh
Saya mencoba
Saya ingin berada di sisi mu
Tapi sekarang aku lebih baik sendiri
Oh-oh, oh-oh, oh-oh

Itu menjadi buram, apa yang kamu katakan padaku saat itu
Ooh-ooh-ooh-ooh
Lepas kendali
Bahkan hatiku yang sedang tumbuh, ya (bahkan hatiku)
Aku tidak ingin tertipu lagi, seperti cinta yang kaku
Aku tahu aku tidak akan bisa menepati janji itu
Menyiksaku, pusing

Hatimu seperti itu lagi, ya, ya
Apakah ini cinta?
Apakah kamu mau bertukar luka?
Aku tidak yakin apa yang harus dilakukan
Aku tidak membutuhkan cintamu lagi

Tiki taka, tiki taka
Tiki taka, datang dan pergi
Ooh-ooh, ooh-ooh
Ooh-ooh, ooh-ooh, ooh-ooh
Tiki taka, tiki taka
Tiki taka, kenapa hanya aku yang terluka
Ooh-ooh, ooh-ooh
Ooh-ooh, ooh-ooh, ooh-ooh

Aku sudah mencoba
Saya ingin berada di sisi mu
Tapi sekarang aku lebih baik sendiri
Oh-oh, oh-oh, oh-oh
Apa lagi yang bisa aku berikan?

Tidak ada yang tersisa
Aku akan meninggalkanmu di belakang
Tidak bisa kembali
Aku akan menghapus semuanya
Tidakkah kamu akan berpegangan padaku

Baca Juga: Terjemahan Lirik Lagu Your Season, OST Now We Are Breaking Up Part 1

Sementara itu, T-ARA resmi comeback dengan kembali merilis single album bertajuk Re:T-ARA berisikan dua lagu berjudul All Kill dan TIKI TAKA.

MV TIKI TAKA? sudah rilis pada Senin, 15 November 2021 di channel YouTube resmi Dingo Music. Comeback Eunjung, Qri, Hyomin dan Jiyeon ini lantas disambut penuh antusias karena menjadi kembalinya T-ARA ke industri musik setelah empat tahun vakum. Yuk tonton MV TIKI TAKA - T-ARA di bawah ini!

Baca artikel ini lewat aplikasi mobile.

Dapatkan pengalaman membaca lebih nyaman dan nikmati fitur menarik lainnya lewat aplikasi mobile Katadata.

mobile apps preview

Cek juga data ini

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...