100 Lebih Nama FB Lucu untuk Berteman dengan Banyak Pengguna

Destiara Anggita Putri
29 September 2022, 12:13
nama FB lucu.
Unsplash
Ilustrasi, aplikasi media sosial Facebook di smartphone.

Sebagai platform media sosial terpopuler di dunia, Facebook (FB) terus mengalami peningkatan jumlah pengguna setiap tahunnya. Walaupun banyak media sosial lain bermunculan, FB tetap berinovasi. Sehingga, penggunanya bisa lebih leluasa dalam memposting status, berkomunikasi dengan keluarga, teman, atau kerabat hingga menjalin pertemanan dengan pengguna lain.  

Agar dapat berkomunikasi dengan pengguna lain, tentunya Anda perlu memiliki nama akun sebagai identitas agar pengguna lain bisa menemukan Anda dengan mudah. 

Namun, Anda juga perlu memperhatikan nama akun. Alangkah baiknya bila memilki nama akun yang lucu, unik dan berbeda dengan lainnya. Dengan demikian, akun Anda akan semakin menarik di mata pengguna lain.

Bila Anda bingung dalam memberikan nama akun Anda, Berikut ini rekomendasi 100 lebih nama FB lucu yang bisa digunakan sebagai referensi.

Syarat dan Ketentuan Mengganti Nama Facebook

Bila Anda ingin mengganti nama akun FB , Anda tidak perlu khwatir karena Facebook telah memberikan fasilitas  bagi penggunanya untuk melakukannya. Walaupun demikian, ada beberapa persyaratan dari Facebook yang harus Anda penuhi dalam mengganti nama akun.

Alasannya adalah agar Anda tidak semena-mena dalam mengganti nama akun yang baru yang berujung menyulitkan pengguna lain.  Selain itu, hal ini juga merupakan tindakan pencegahan dari Facebook terhadap tindak penipuan yang marak terjadi di media sosial.

Halaman:
Editor: Agung
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...