Banjir Jabodetabek, Ini Nomor Darurat yang Dapat Dihubungi Warga
Banjir yang melanda Jabodetabek sejak hari Rabu (1/1) hingga hari ini membuat sejumlah warga terjebak dan sulit untuk dievakuasi. Selain itu Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) sudah merilis 16 orang meninggal dunia akibat bencana alam ini.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) juga telah memerintahkan bawahannya agar fokus terhadap evakuasi warga terlebih dulu. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta juga menyiagakan tim SAR yang sudah bergerak menyelamatkan warga.
"Terkait keselamatan warga agar menjadi nomor satu," kata Jokowi hari Rabu (2/1).
(Baca: Jokowi Minta Pemerintah Pusat dan Daerah Bekerjasama Tangani Banjir)
Dikumpulkan dari berbagi sumber, ini beberapa nomor kontak darurat yang dapat digunakan warga terdampak banjir:
Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta (112)
Badan SAR Nasional (115)
Tim SAR
Call Center SAR Jakarta (0215501512/02155051111/0215507976)
Jakarta Pusat (0216344215)
Jakarta Utara (02143931063)
Jakarta Barat (0215682284)
Jakarta Selatan (0217515054)
Jakarta Timur (02185904904)
Warga yang membutuhkan perahu karet untuk evakuasi juga bisa menghubungi 021 - 3901575.
Posko SAR DKI Jaya (34835118)
Posko Banjir DKI Jaya (8096945/8197309)
Satlak Penanggulangan Bencana dan Penanganan Pengungsi (PBP)
Satlak PBP Jakarta Selatan (72790109)
Satlak PBP Jakarta Timur (48702160)
Satlak PBP Jakarta Barat (5682284)
Satlak PBP Jakarta Utara (43930152/43934752)
Satlak PBP Jakarta Pusat (38433723)
Posko Banjir Global Rescue Network/Arus Liar (8355885/99-462699).
Posko Banjir Pangkalan Udara Halim Perdanakusuma (8019210/8019211).
Posko Banjir Komando Armada Barat TNI AL (4243000)
Indonesia Offroad Association (IOF)
Wilayah Jakarta Utara & Timur:
Imam Tri Mulyanto (083891044779)
Wilayah Jakarta Selatan & Barat:
Risnando (081286046333)
Wilayah Jatiasih, Cibubur dan sekitarnya:
Asep Sujana (081218187708)
Sedangkan bantuan bisa langsung dikumpulkan ke Sekretariat IOF DKI Jakarta di Kompleks Timah H-50, Jl Margasatwa, Pondok Labu, Jakarta Selatan atau Hari Wiyoso (0811880669)
(Baca: Banjir Jabodetabek Telan 16 Korban Meninggal Dunia, Terbanyak di DKI)
Aksi Cepat Tanggap
Posko Jakarta Selatan
Lukman (085773567880)
Posko Jakarta Timur
Tommi (081297958471)
Posko Jakarta Pusat
Choy (08176980873)
Posko Jakarta Barat
Marsim (081927122228)
Posko Tangerang
Suryanto (087808440989)
Posko Bogor
Catur (08138093696/08119669711)
Posko Depok
Ishak (081290816990)
Posko Bekasi
Dwi Astuti (08159751316)
Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC)
MDMC DKI Jakarta
Zikrullah (081311567150)
Posko Jakarta Selatan
Rizqi (081219780118)
Posko Jakarta Barat
Toni (081314744773)
School of Volunteer Universitas Indonesia
Twitter: @SOV_UI
Amal (087775469636)