100+ Nama Anak Perempuan Jepang Menarik dari A sampai Z
Pexels
Bagi kebanyakan orang tua, memilih nama anak perempuan memiliki kesulitan tersendiri. Pasalnya, banyak hal yang harus dipertimbangkan, mulai dari makna hingga keindahan pengucapannya.
Bila Anda juga bingung memilih, nama perempuan Jepang bisa dijadikan inspirasi. Hal ini dikarenakan banyak nama perempuan Jepang memiliki makna yang cantik sehingga dapat mempermudah Anda memilih nama terbaik untuk buah hati.
Berikut di bawah ini kumpulan nama anak perempuan beserta artinya yang bisa digunakan.
Nama Anak Perempuan Jepang
Berikut ini 100 lebih nama perempuan Jepang dari A-Z yang bisa menjadi inspirasi untuk nama anak perempuan.
Nama Anak Perempuan Jepang (Pexels)
1. Berawalan A-E
- Ai: cinta
- Aika: lagu cinta
- Aiko: kekasih, cinta kecil
- Aimi: cinta + cantik
- Airi: cinta + bunga melati
- Akemi: cahaya + cantik
- Akira: cahaya + terang
- Akari: pohon pir merah
- Aoi: sangat menyukai bunga sakura
- Amarante: bunga yang tidak pernah layu
- Aya: warna
- Ayame: bunga iris
- Akako: merah
- Akemi: fajar yang indah
- Akira: fajar yang cerah
- Azumi: tempat yang nyaman
- Asami: pagi yang indah
- Bashira: kebahagiaan
- Bunko: anak yang akan menyukai sastra
- Botan: bunga peony, panjang umur
- Chiaki : cahaya yang berkilauan
- Chiasa : seribu pagi
- Chie : kebijaksanaan
- Chiharu : mata air dan langit cerah
- Chihiro : seribu mata air
- Chika : bunga bertebaran
- Chika : penuh dengan kebijaksanaan
- Chinami : seribu gelombang
- Chinatsu : seribu musim panas
- Chiyo : seribu generasi
- Chiyoko : seribu generasi
- Cho : kupu-kupu
- Chuya : jernih seperti air
- Dai: hebat
- Daichi: anak pertama yang hebat
- Doi: gunung atau bumi
- Daitan: pemberani
- Den: warisan dari leluhur
- Emika: Perempuan cantik yang diberkahi
- Eri : diberkati, hadiah
- Erity: Anak yang istimewa
- Eiko: panjang umur atau anak yang hebat
- Etzu: Sebuah kesenangan
- Etsuko: Anak yang ceria
- Eichi: Kebijaksanaan
- Emiko: Tersenyum anak
- Emiy: Anak cantik yang diberkati memberkati
- Ena: Hadiah dari Dewa
2. Berawalan F-J
- Fujita: ladang
- Fumiko: anak perempuan dengan kecantikan yang berharga
- Fuji: makmur
- Fuyuko: anak yang lahir pada musim dingin
- Fumika: cerita yang indah
- Hanae : mekar
- Hanako : bunga, mekar
- Hanako : mekar
- Hanami : berbunga-bunga
- Haru : cahaya, musim semi
- Harue : sinar matahari
- Haruhi : hari musim semi
- Haruka : jauh
- Haruki : bersinar terang
- Haruko : anak musim semi
- Harumi : keindahan musim semi
- Haruna : musim semi
- Hatsu : anak sulung
- Hatsuko : anak sulung
- Hatsumomo : buah persik sulung
- Haya : cepat
- Hayami : kecantikan yang langka
- Hekima : kebijaksanaan
- Hibiki : gema
- Hideko : anak yang luar biasa
- Hikari : cahaya
- Hikaru : cahaya bersinar
- Himari : rumah cahaya dan cinta
- Himiko : anak matahari
- Hina : matahari
- Hina : sayuran yang baik
- Hinata : tempat yang cerah
- Hiriko : murah hati
- Hiro : berlimpah
- Hiroko : anak kaya
- Hiromi : keindahan yang berlimpah
- Hisa : abadi
- Hisako : anak berumur panjang
- Hitomi : pupil mata
- Hiyori : ketenangan yang indah, harmoni
- Homura : api atau nyala api
- Honoka : harmoni dan bunga
- Hoshi : bintang
- Hoshi : bintang
- Hoshiko : anak bintang
- Hoshiko : bintang
- Hotaru : mekar
- Humiya : sehat
- Ichiyo = Lokasi
- Izumi = air mancur
- Ima = pemberian
- Ishi = Batu
- Iva = Sebuah pemberian
- Jin: lembut
- Jun: patuh
- Junko: anak yang suci
- Japana: anak yang ambisius
- Jona: Tuhan maha pengasih
3. Berawalan K-O
- Kaede: pohon maple
- Kaida: naga kecil
- Kanon: bunga + suara
- Kaori: parfum, kuat
- Kazuki: harmoni + cahaya atau harapan
- Kohana: bunga kecil
- Kane: dua tangan kanan
- Kaiya: pengampunan
- Kaiyo: pengampunan
- Kameko: anak-kura-kura yang melambangkan umur panjang
- Kana: ketangkasan dan keterampilan
- Katsumi: kecantikan yang unggul
- Kagami: cermin
- Kawa: sungai
- Kazashi: hiasan rambut
- Kairi: desa di laut
- Kairy: laut
- Kamiko: anak yang unggul
- Kano: kemampuan
- Kasumi: kabut
- Kei: diangkat, dihormati
- Keiko: dipuja
- Kiyo: murni atau suci
- Kokoro: hati, pikiran, jiwa
- Kumiko: anak perempuan yang cantik selama
- Mika: aroma yang wangi, kecantikan
- Miki: putri cantik/ keindahan yang tak ternilai
- Miyako: anak cantik
- Masayu: menguntungkan dunia
- Mari: keras kepala
- Mayumi: benar, busur (panahan)
- Mitsuko: cahaya bersinar
- Mizuki: bulan yang indah
- Nanami: tujuh laut
- Natsuki: musim panas, bulan, atau harapan
- Nozomi: hati yang penuh harapan
- Niko: dua danau
- Nagisa: pantai
- Nami: gelombang
- Naoki: pohon kejujuran
- Naoko: jujur, lurus
- Nari: petir
- Nyoko: permata, harta karun
- Ochi: lautan lepas
- Okta: Bulan Oktober
- Oka: Sebuah lautan
Nama Anak Perempuan Jepang (Pexels)
4. Berawalan P-T
- Ran: bunga bakung atau anggrek
- Rei: bel, atau cantik, roh
- Reina: permata
- Reiko: anak yang cantik
- Rie: berkat yang ternilai
- Rin : dingin
- Rina: rumah Keluarga
- Rini: kelinci kecil
- Rika: dihargai, aroma
- Riko: melati
- Ryoko: cerah atau anak menyegarkan
- Sachiko: anak yang bahagia, anak yang beruntung
- Sakura: bunga sakura
- Sara: bunga yang hidup
- Setsuka: melodi
- Shizuko: anak yang pendiam
- Shiori: tenun + puisi
- Suzume: burung gereja
- Sachio: anak yang bahagia
- Sakae: makmur
- Sakiya: bunga sakura yang tumbuh
- Sato: gula
- Sayuri: bunga lily kecil
- Taka: terhormat
- Tami: manfaat
- Toshiko: anak pintar
- Tori: Burung
- Tama: Seorang putri cantik
- Tsuyu: Bulan
- Tamico: Batu permata
- Takara: harta, permata
5. Berawalan U-Z
- Ume: bunga plum
- Umi: lautan
- Usagi: kelinci, bulan
- Uta: lagu
- Urano: pesisir
- Utano: sebuah lagu
- Wakumi: air mata yang indah
- Wakana: musik yang manis
- Wattan: tanah air
- Yoshiko: anak yang berbudi luhur, anak yang cantik, anak yang ceria
- Youko: anak yang bersinar, anak yang cantik
- Yua: mengikat cinta dan kasih sayang
- Yui: air mancur yang memberi bantuan
- Yuina: dasi dan sayuran/sayuran hijau
- Yumiko: anak yang menyerupai anak panah, karena kecantikannya
- Yuuka: bunga yang luar biasa
- Yuuko: bunga yang luar biasa
- Yuzuki: jeruk, harapan
- Yasuko: anak yang tenang
- Yo: positif
- Yoko: anak yang cerah
- Yayoi: bulan Maret, anak yang lahir pada bulan maret
- Yoko: positif
- Yoshi: baik
- Yoshima: keberuntungan
- Zea: biji-bijian
- Zanna: hadiah dari Tuhan
- Zarina: emas, ratu,
- Zehira: dilindungi
- Zuina: keberuntungan
- Zen: benar, berterima kasih
- Zerin: benar
Editor: Agung