45 Contoh Soal PAS Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka

Ghina Aulia
30 November 2023, 16:03
Soal PAS Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka.
ANTARA FOTO/Makna Zaezar/Spt.
Sejumlah siswa mengikuti ujian Asesmen Nasional Berbasis Komputer Nasional (ANBK) di SDN Supriyadi, Semarang, Jawa Tengah, Selasa (24/10/2023). Pelaksanaan ANBK 2023 yang dilakukan secara serentak di sekolah dasar (SD) tersebut digelar Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) untuk meningkatkan mutu pada satuan pendidikan serta mengukur kompetensi literasi siswa.

Penilaian Akhir Semester (PAS) merupakan agenda wajib di penghujung semester sebagai bentuk uji kompetensi siswa selama menerima pembelajaran. Skemanya kurang lebih sama dengan Ujian Akhir Semester (UAS).

Persiapan PAS dapat dilakukan dengan banyak membaca buku pelajaran, buku tema, atau literatur penunjang lainnya. Khusus untuk siswa kelas 1, bimbingan orang tua dan guru sangat diperlukan.

Harus ditekankan bahwa siswa Kelas 1 Sekolah Dasar (SD) patut mengenal huruf dan bisa baca tulis. Hal ini akan sangat menunjang proses pengerjaan PAS agar mendapatkan nilai yang maksimal.

Terkait dengan itu, kali ini kami akan memberikan banyak contoh soal PAS Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka yang bisa dikerjakan di rumah. Cocok untuk bahan belajar, berikut lengkapnya.

Soal PAS Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka: Bahasa Indonesia

1. Biasanya kuman terdapat di tempat yang ....

a. Indah
b. Bersih
c. Kotor

Jawaban: C

2. Suku kata yang benar dari kata lagi yaitu ....

a. La - gi
b. Lag - i
c. L - agi

Jawaban: A

3. Sejumlah huruf yang dirangkai akan menjadi ....

a. Bunyi
b. kalimat
c. Suku kata

Jawaban: C

4. Beberapa suku kata jika dirangkai akan menjadi....

a. Bunyi
b. Kata
c. Suku kata

Jawaban: B

5. Sikap yang tepat saat memperkenalkan diri di depan kelas adalah ....

a. Percaya diri
b. Menangis
c. Marah

Jawaban: A

6. Bunga matahari mempunyai warna ....

a. Biru
b. Merah
c. Kuning

Jawaban: C

7. Hewan ayam jika berbunyi suaranya....

a. Mooohhhh
b. Wek wek wek
c. Kok kok kok

Jawaban: C

8. Suku kata yang benar dari kata lonceng ....

a. Lon – ce- ng
b. Lon – ceng
c. Lonce – ng

Jawaban: B

9. Suku kata yang benar dari kata hewan yaitu ….

a. He – wan
b. Hew – an
c. He – w – an

Jawaban: A

10. Kata hidung terdiri dari .... suku kata.

a. 2
b. 3
c. 6

Jawaban: A

11. Laki – laki umumnya mempunyai wajah....

a. Ganteng
b. Cantik
c. Baik

Jawaban: A

12. Permainan congklak dimainkan oleh....orang.

a. 1
b. 2
c. 3

Jawaban: B

13. Hewan di bawah ini yang berawalan huruf h adalah ....

a. Kucing
b. Harimau
c. Sapi

Jawaban: B

14. Kuman yang masuk dalam perut bisa membuat kita ....

a. Pusing
b. Demam
c. Diare

Jawaban: C

15. Kuku yang panjang terdapat banyak ....

a. Sampah
b. Lalat
c. Kotoran

Jawaban: C

Soal PAS Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka: Matematika

16. Budi mempunyai kelereng 10, sedangkan ana memiliki kelereng 5. Jika digabungkan berapakah jumlah kelereng Budi dan ana?

a. 10
b. 15
c. 5

Jawaban: B

17. Bilangan di antara 16 dan 18 adalah ....

a. 15
b. 17
c. 19

Jawaban: B

18. Urutan angka di bawah ini yang benar adalah …

a. 11 – 12 – 14 – 13 – 15
b. 15 – 14 – 13 – 12- 11
c. 11 – 12 – 13 – 14 – 15

Jawaban: A

19. Di bawah ini adalah kumpulan benda berbentuk bola yaitu ....

a. semangka, melon, jeruk, dan kelereng
b. semangka, kelereng, dadu, dan jeruk
c. semangka, jeruk, melon, dan kaleng

Jawaban: C

20. Hasil dari 5 + 3 adalah ….

a. 8
b. 9
c. 10

Jawaban: A

21. Alas tabung berbentuk ....

a. persegi
b. lingkaran
c. segitiga

Jawaban: B

22. 1 4 7 10 13

Deretan bilangan di atas adalah bilangan loncat ....

a. 2
b. 3
c. 4

Jawaban: A

23. Pita Doni 5 meter, pita Dona 7 meter, pita Indah 4 meter. Maka yang paling pendek adalah pita. . .

a. Doni
b. Dona
c. Indah

Jawaban: C

24. Sembilan belas jika ditulis angka adalah ….

a. 9
b. 29
c. 19

Jawaban: C

25. Ahmad punya sepuluh apel
Beni punya tiga belas apel
Soni punya sembilan apel
yang punya apel paling sedikit adalah ….

a. Soni
b. Ahmad
c. Beni

Jawaban: C

26. Pak Kadir memiliki 10 ayam betina dan 5 ayam jantan, jumlah telur ayam betina ada 30 butir dan yang sudah menetas telurnya ada 25 telor. Jadi berapa jumlah ayam pak kadir?

a. 15
b. 30
c. 25

Jawaban: A

27. Di lapangan ada 12 ekor kambing, 9 ekor sapi, dan 11 ekor kerbau.
Urutan jumlah hewan dari yang paling sedikit adalah ....

a. kambing, sapi, kerbau
b. kerbau, kambing, sapi
c. sapi, kerbau, kambing

Jawaban: C

28. Arif memiliki 10 buah kelereng. Andi memberikan 6 kelereng kepada Arif. Jumlah kelereng Arif sekarang adalah . . .

a. 14
b. 16
c. 8

Jawaban: B

29. Lambang bilangan dari Tujuh Belas adalah . . .

a. 27
b. 17
c. 71

Jawaban: B

30. 8 + 7 - 5 = . . .

a. 19
b. 15
c. 10

Jawaban: C

Soal PAS Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka: Bahasa Inggris

31. I am going to school.
I meet Indra.
I say ....

a. Good morning
b. Good afternoon
c. Good night

Jawaban : A

32. Six minus three is ....

a. One
b. Two
c. Three

Jawaban : C

33. Kata Jeruk dalam bahasa Inggris adalah...

a. Orange
b. Mango
c. Banana

Jawaban: A

34. One plus three is ....

a. Four
b. Five
c. Six

Jawaban : A

35. The shape of chalk is ....

a. Square
b. Rectangular
c. Cylinder

Jawaban : C

36. Saturday, Sunday, Monday, Tuesday, Wednesday, Thursday, ...

a. Good day
b. Morning
c. Friday

Jawaban: C

37. Ten, Nine, ....

a. Eight
b. Ten
c. Seven

Jawaban : A

38. E-C-O-N = ....

a. CONE
b. NOCE
C. ECNO

Jawaban : A

39. I want to leave. I say ... to my friend.

a. Hello
b. Hi
c. Goodbye

Jawaban : C

40. Wawan : What is ... name?
Ahmad : My name is Ahmad.

a. Your
b. His
c. Her

Jawaban : A

41. One, Two, ....

a. Three
b. Four
c. Five

Jawaban : A

42. Inas : Nice to meet you.
Imas : ....

a. Pleased to meet you too
b. Pleased to meet you.
c. Nice to meet you too.

Jawaban : C

43. Sandra : Hello. ... name is Sandra.
Indra : Hello. Nice to meet you.
a. My
b. You
c. Your

Jawaban : A

44. I want to sleep.
I say ... to my mother.

a. Good morning
b. Good afternoon
c. Good night

Jawaban : C

45. Salsa : ....
Ibra : I am fine.

a. How are you?
b. How do you do?
c. How can you?

Jawaban : A

Itulah kumpulan contoh soal PAS Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka Sekolah Dasar yang patut dipelajari oleh peserta didik. Agar lebih optimal, orang tua atau guru bisa mengarahkan siswa untuk melakukan pendalaman materi.

Editor: Safrezi

Cek juga data ini

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...