270 Nama Bayi Perempuan Jawa Lengkap dengan Artinya

Ghina Aulia
26 Februari 2024, 17:00
Nama bayi perempuan Jawa.
Freepik
Ilustrasi, bayi perempuan.
Button AI Summarize

Nama bayi yang diberikan kepada anak diyakini sebagai doa-doa baik harapan orang tua. Makanya, semua orang tua memilih kata-kata yang baik untuk dijadikan nama anaknya.

Nama juga menghubungkan seorang anak dengan warisan dan sejarah keluarga mereka. Memilih nama yang menghormati tradisi atau memberi penghormatan kepada leluhur bisa sangat berarti bagi banyak orang tua.

Orang tua dapat melihat penamaan anak mereka sebagai kesempatan untuk ekspresi kreatif atau untuk menyampaikan nilai-nilai atau aspirasi tertentu. Mereka dapat memilih nama yang memiliki signifikansi pribadi atau beresonansi dengan mereka karena berbagai alasan.

Terkait dengan itu, kali ini kami ingin memberikan banyak nama bayi perempuan Jawa bagi Anda yang akan memiliki anak. selengkapnya, simak tulisan berikut ini.

Nama Bayi Perempuan Jawa

1. Abinaya: Anak yang penuh semangat
2. Adriani: Kuat, teguh
3. Airani: Berhati muda
4. Almira: Yang Mulia
5. Anandya: Sempurna, tak bersalah
6. Anantari: Pemimpin yang jeli dan bercita tinggi
7. Anjani: Ketekunan
8. Arkadewi: Bidadari yang cantik penerang keluarga
9. Arsyana: Selalu gembira
10. Aruna: Merah, fajar
11. Ayudisa: Dewi nan cantik
12. Bandiani: Kesejukan
13. Bhanurasmi: Surya
14. Basagita: Orang yang bertutur indah
15. Batari: Berwajah bidadari
16. Bestari: Cakap, luas pengetahuan
17. Bhagawati: Tuhan
18. Bratarini: Tingkah lakunya baik
19. Cahaya: Kilau cahaya
20. Calya: Sempurna tanpa cacat
21. Candramaya: Cantik seperti bulan purnama
22. Citra: Yang ceria
23. Citta: Pikiran, maksud, hati
24. Cyntia: Anak yang ayu
25. Danastri: Anak yang cantik
26. Danurdara: Kaya ilmu
27. Dhatu: Anak yang anggun bagai ratu
28. Diajeng: Yang tersayang
29. Dianti: Istimewa
30. Diatmika: Berhati baik dan pendiam
31. Ditya: Anak yang diberi kelebihan
32. Elok: Anak yang cantik
33. Erina: Memiliki ketajaman
34. Estiana: Memiliki cita-cita
35. Elatri: Pelipur lara atau penghibur
36. Eswari: Dewi atau ratu
37. Elvantri: Wanita yang memiliki kecantikan yang istimewa
38. Fajarina: Pagi yang tegas
39. Fakhira: Luar biasa dan istimewa
40. Felistia: Beruntung dan bahagia
41. Firdiana: Memiliki keagungan
42. Firdiana: Memiliki keagungan
43. Fisnawati: Bersih dan suci
44. Gahyaka: Nama pujian
45. Gantari: Menyinari
46. Gardara: Berjiwa pengawal
47. Garini: Istri yang baik
48. Gayatri: Memiliki tiga kekuatan
49. Gemani: Bersuara tajam
50. Ginanita: Menghitung
51. Gita: Lagu atau Nyanyian
52. Gyandra: Keturunannya nampak
53. Haira: Intan
54. Hanasta: Menguasai

Halaman:
Editor: Safrezi
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...