Kalender September 2024 Lengkap Tanggal Merah dan Libur Nasional

Anggi Mardiana
27 Agustus 2024, 08:05
Kalender September 2024
Unsplash
Kalender September 2024
Button AI Summarize

Kalender September 2024 lengkap dengan tanggal merah bermanfaat untuk menandai tanggal-tanggal penting. Tanggal merah bisa dimanfaatkan untuk beristirahat atau pergi liburan bersama keluarga. Hari libur atau tanggal merah ini, menjadi momen yang dinantikan oleh banyak orang.

Mengacu pada SKB Tiga Menteri, masyarakat bisa mengetahui lebih awal seputar daftar hari libur yang berlangsung setiap bulannya di sepanjang tahun 2024. Berdasarkan SKB Tiga Menteri, hari libur nasional September 2024 hanya berlangsung satu hari saja.

Daftar Tanggal Merah Bulan September 2024

Jadwal tanggal merah dan cuti bersama yang ditetapkan oleh pemerintah dapat dijadikan sebagai acuan untuk merencanakan aktivitas pada bulan September. Berikut daftar tanggal merah bulan September 2024:

• Minggu, 1 September 2024: Libur Akhir Pekan
• Minggu, 8 September 2024: Libur Akhir Pekan
• Minggu, 15 September 2024: Libur Akhir Pekan
• Minggu, 16 September 2024: Hari Libur Nasional Maulid Nabi Muhammad SAW.
• Minggu, 22 September 2024: Libur Akhir Pekan
• Minggu, 29 September 2024: Libur Akhir Pekan

Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama September 2024

Meskipun di bulan September 2024 hanya ada satu hari libur nasional yang bertepatan dengan Maulid Nabi Muhammad SAW, masyarakat tetap bisa menantikan hari libur tersebut. Berikut adalah sisa libur nasional dan cuti bersama di bulan September 2024: pada hari Senin, 16 September 2024, diperingati sebagai Maulid Nabi Muhammad SAW.

Daftar Kalender September 2024

September 2024
September 2024 (Unsplash)

Setelah mengetahui daftar hari libur dan hari penting yang terjadi di bulan September 2024, informasi seputar bulan September 2024 diharapkan bisa menjadi acuan dalam membuat rencana atau agenda selama bulan tersebut. Berikut kalender September 2024:

• 1 September 2024: Minggu
• 2 September 2024: Senin
• 3 September 2024: Selasa
• 4 September 2024: Rabu
• 5 September 2024: Kamis
• 6 September 2024: Jumat
• 7 September 2024: Sabtu
• 8 September 2024: Minggu
• 9 September 2024: Senin
• 10 September 2024: Selasa
• 11 September 2024: Rabu
• 12 September 2024: Kamis
• 13 September 2024: Jumat
• 14 September 2024: Sabtu
• 15 September 2024: Minggu
• 16 September 2024: Senin 
• 17 September 2024: Selasa
• 18 September 2024: Rabu
• 19 September 2024: Kamis
• 20 September 2024: Jumat
• 21 September 2024: Sabtu
• 22 September 2024: Minggu
• 23 September 2024: Senin
• 24 September 2024: Selasa
• 25 September 2024: Rabu
• 26 September 2024: Kamis
• 27 September 2024: Jumat
• 28 September 2024: Sabtu
• 29 September 2024: Minggu
• 30 September 2024: Senin

 

Daftar Hari Besar Nasional September 2024

Sama seperti bulan sebelumnya, bulan September dapat diisi dengan beragam hari penting yang dirayakan secara nasional maupun internasional. Berikut daftar hari besar nasional September 2024:

• 1 September 2024: Hari Polwan (Polisi Wanita)
• 3 September 2024: Hari PMI (Palang Merah Indonesia)
• 4 September 2024: Hari Pelanggan Nasional
• 8 September 2024: Hari Pamong Praja
• 9 September 2024: Hari Olahraga Nasional
• 11 September 2024: Hari RRI (Radio Republik Indonesia)
• 14 September 2024: Hari Kunjungan Perpustakaan
• 17 September 2024: Hari Perhubungan Nasional, Hari Palang Merah Nasional
• 24 September 2024: Hari Tani Nasional
• 26 September 2024: Hari Statistik Nasional
• 27 September 2024: Hari Pos Telekomunikasi Telegraf (PTT)
• 28 September 2024: Hari Kereta Api
• 29 September 2024: Hari Sarjana Nasional
• 30 September 2024: Hari Peringatan Pemberontakan G30S/PKI

Kalender September 2024 lengkap dengan tanggal merah di atas dapat dijadikan sebagai acuan untuk menentukan jadwal liburan bersama orang tercinta. Pada bulan September, ada satu tanggal merah setelah weekend untuk momen libur panjang yaitu hari Senin, 16 September 2024.

Editor: Safrezi

Cek juga data ini

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...