Rekomendasi Ide Nama Usaha Cemilan yang Unik, Lucu dan Kekinian

Anggi Mardiana
12 Oktober 2023, 17:57
Ide nama usaha cemilan
Unsplash
Ide nama usaha cemilan

Ide nama usaha cemilan yang unik, lucu dan kekinian penting digunakan dalam membangun bisnis. Membuka peluang usaha sendiri seperti cemilan masih banyak dilakukan oleh banyak orang untuk memperoleh penghasilan tambahan.

Salah satu peluang usaha di masa depan yang memberikan penghasilan cukup tinggi ialah membuka toko cemilan. Selain tidak membutuhkan modal besar, cemilan merupakan produk yang banyak digemari oleh masyarakat dari beragam kalangan, mulai dari anak-anak hingga dewasa.

Ide Nama Usaha Cemilan Unik, Lucu dan Kekinian

Ide nama usaha cemilan
Ide nama usaha cemilan (Unsplash)
 



Dalam memulai bisnis, pemilihan nama usaha atau brand perlu dipertimbangkan. Nama usaha yang bagus, unik dan mudah diingat oleh pembeli dapat membantu usaha yang Anda bangun berkembang lebih cepat. Berikut ide nama usaha cemilan yang bisa Anda pertimbangkan:

1. Ide Nama Usaha Cemilan Pedas

• Pesta Pedas
• Gila Pedas
• The Essential Garnish
• Cayenne Cure
• The Spice Satchel
• The Gentle Fennel
• School of Sage
• Selera Pedas
• Kick and Spice
• The Essential Garnish
• Cayenne Cure

2. Nama Usaha Cemilan Unik

• Gigitan Gaib
• Delectable Delights
• Trust Mie
• Basreng Dong Jeruk
• Basreng Cam-Cam
• Irresistible Indulgence
• The Appetizing Abode
• Flavorsome Forte
• Tasteful Table
• Ambrosial Acres
• The Yum Yum Spot
• Doodle Noodle
• Must Tart
• Chili & Salty
• Gastronomic Goodies
• Epicurean Escapes
• The Refined Repast
• Snapped!

3. Ide Nama Usaha Cemilan Kekinian

• Blue Plate Foods
• Burger & Beer Joint
• Full Moon Dishes
• Kulinera
• Sajian Bintang
• Citarasa Bumi
• Totally Healthy
• Better Health
• Nutrition Bomb
• Keripique
• Barokah Bakery
• Mamiqu Mie
• Young Life
• The Signature Kitchen

4. Ide Nama Usaha Cemilan Lucu

• Savory Gang
• Adventure Yum
• Lush Zilla
• Okie Cookies
• Pika Picasso
• Kosmo Krackers
• Sajian Geli-geli
• Fantasea
• Chef Tasty
• Cemilan Gokil
• Dom Doms
• Hunger Fighters
• Marigold Snacks
• Santapan Lucu-lucuan
• Gigitan Gembira
• Cemilan Kocak
• Caramel Jungle

5. Ide Nama Usaha Cemilan Aesthetic

• Chowder Chips
• Casa Crispas
• Chewy Chow
• Tommy Squares
• Foodeez
• Tasty Trade
• iSnack
• Bite-sized Bliss
• Delicious Chips
• Sunwich
• Grubs Galore
• Dip It
• Snack-a-Boo
• Something Munchy
• Crisp Emporium
• Rockin’ Pop Cookies
• Snack Attack
• Fruit Snack Feast
• Cookie Alley
• The Snack Mall

6. Ide Nama Usaha Cemilan Keren

• Slo-Mo-Food
• Cha Cha’s Kitchen
• Jealousy Food Truck
• Nutri-now
• Wrap’n’Go
• Tandoori Snacks
• Fast N’ Fresh
• Snack Bazaar
• Munch Mania
• Plate Palate
• Urban Fare Food Shop
• Sedap Fried Chicken
• Nasi Balap
• Minuteman Meals
• Starving Sidewalk
• Bounty Food
• Cordial Meals
• Mamiqu Mie
• Oishi BBQ
• Shinbu Ramen

Contoh Usaha Cemilan

Untuk memulai usaha cemilan, berikut beragam pilihan makanan ringan yang bisa Anda pertimbangkan sebagai referensi untuk dijual:

• Seblak ori
• Bakwan malang instan
• Mie lidi
• Keripik talas
• Keripik singkong
• Rempeyek
• Tahu bakso
• Cireng isian
• Tahu bulat
• Stik kentang
• Tahu walik
• Batagor
• Pempek
• Sempolan
• Bakso kuah instan
• Nugget ayam instan
• Otak-otak udang
• Telur gulung saos tiram
• Tahu kremes
• Kentang spiral
• Donat isian
• Burger
• Pizza mini
• Martabak manis
• Martabak telor
• Roti bakar pres keju
• Mendoan demit
• Pisang keju coklat
• Tahu aci pletok
• Makaroni mewek
• Jamur krispi
• Sostel
• Sosis panggang mayonnaise
• Stik keju
• Stik ikan
• Kuaci
• Mie goreng ala toping
• Kacang polong goreng
• Kacang atom
• Siomay
• Cilok
• Bakwan sayur jumbo
• Crepes susu
• Roti pie susu
• Keripik tempe
• Tahu petis
• Pempek Palembang
• Rujak buah
• Salad buah mayonnaise
• Sate telur puyuh
• Sate usus
• Sate jamur
• Mie geprek
• Bakso bakar
• Kacang rebus
• Kembang goyang
• Pangsit goreng
• Nastar
• Kue lumpur
• Kue lapis

Cara Memulai Usaha Cemilan

Cara Memulai Usaha Cemilan
Cara Memulai Usaha Cemilan (Unsplash)

Memulai usaha cemilan tidak memerlukan modal besar. Jenis usaha ini tergolong mudah dilakukan dan cocok untuk para pemula di bidang bisnis. Berikut cara memulai usaha cemilan:

1. Memikirkan Konsep

Memikirkan konsep usaha cemilan ringan yang akan dijalankan terbilang penting. Tidak hanya usaha makanan ringan, jenis usaha lainnya juga perlu dipikirkan. Seperti mau bertahan sampai kapan, apa yang akan dilakukan jika ada saingan dan apa yang harus dilakukan saat memulai usaha. 

2. Menyiapkan Modal

Apabila konsep sudah terbentuk, siapkan modal usaha cemilan ringan yang Anda inginkan. Modal yang diambil bisa dibagi tiga bagian yaitu modal produksi, tenaga dan modal cadangan. Modal tenaga yang diterima bisa dijadikan sebagai gaji pokok bulanan karena sudah mengelola usaha tersebut.

3. Memikirkan Cara Membuat

Mulailah membuat makanan ringan yang memiliki karakter khas dibandingkan dengan cemilan lainnya. Misalnya cemilan tahu bakso hampir sama intinya tahu diisi dengan bakso tetapi setiap penjual memiliki ciri khas agar produknya tidak mudah ditiru oleh orang lain.

4. Memilih Kemasan

Ada dua modal kemasan yang bisa digunakan seperti kemasan instan dengan wadah penuh karakter, mencantumkan kode produksi, tanggal kadaluarsa, ijin usaha dan tampilan berbeda. Contohnya kemasan instan seperti Chitato, Taro, Mi Instan dan lainnya. Sedangkan kemasan natural seperti standing pouch, plastik kedap udara dengan label satu warna dan mika.

5. Target Pasar

Target pasar merupakan calon konsumen yang akan Anda tuju. Mulai dari kira-kira usia peminat cemilan tersebut dan seperti apa tingkah lakunya. Dengan mengetahui dan memahami siapa target pasar, bisa membantu Anda mempermudah dalam menyasar target pasar yang tepat untuk produk yang ditawarkan.

6. Menentukan Harga

Langkah selanjutnya tentukan harga cemilan sesuai harga pasaran yang ada. Misalnya menjual rempeyeg kacang 200 gram dengan harga jual Rp 8.000. Harga ini seimbang dengan harga rempeyeg dari produsen lainnya. Saat harga produk tidak masuk akal atau lebih mahal maka konsumen bisa menghindari membeli produk Anda,.

Ide nama usaha cemilan di atas bisa Anda pertimbangkan. Ada pilihan nama cemilan unik, keren, lucu hingga nama untuk cemilan pedas. Cemilan menjadi ide bisnis tahan lama karena tidak mudah basi.

Editor: Safrezi

Cek juga data ini

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...