PN Jakarta Pusat memutuskan pemilu ditunda. Hal itu buntut dari dimenangkannya gugatan Partai Prima kepada KPU. Hakim juga meminta KPU mengulang proses pemilu dari awal
Tujuh partai politik sepakat menolak wacana sistem pemilu proporsional tertutup pada pemilu 2024 yang dinilai menjadi kemunduran bagi demokrasi Indonesia.
Jelang pemilu 2024,Program Officer Perludem, Usep Hasan Sadikin mengatakan, Pihaknya menerima laporan warga yang mengaku bahwa data dirinya digunakan tanpa izin untuk verifikasi parpol
KPU menyatakan setidaknya ada sembilan partai politik yang belum memenuhi syarat verifikasi, termasuk PSI, Partai Ummat, Partai Hanura, Partai Perindo, dan PBB.
Bawaslu dan KPU terus berkoordinasi mencari titik temu soal waktu penyelesaian sengketa pemilu. Rancangan Peraturan KPU tentang Pemilu 2024 menyebut waktunya enam hari.