Bioskop Kembali Buka, Shopee Rambah Layanan Beli Tiket Nonton Film
Shopee bersaing dengan Gojek hingga Tix.ID dalam menyediakan layanan pembelian tiket menonton film di bioskop. Gojek mencatatkan peningkatan transaksi sejak bioskop kembali beroperasi.