Dini Apriliana
12 November 2020, 10:00

Video: Kenali Fenomena Longcovid Bagi Penyintas Covid-19

Long covid merupakan efek jangka panjang bagi penyintas Covid-19. Indikasi penyebabnya karena masih ada sebagian kecil virus yang bertahan dalam tubuh pasien yang sudah dinyatakan sembuh.

Long covid bisa terjadi pada orang dewasa maupun anak-anak tanpa didasari kondisi medis yang kronis. Umumnya penderita long covid kembali merasakan gejala Covid-19, seperti sesak nafas, sakit kepala, kelelahan dan nyeri sendi.

 

Masyarakat dapat mencegah penyebaran virus corona dengan menerapkan 3M, yaitu: memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak sekaligus menjauhi kerumunan. Klik di sini untuk info selengkapnya.
#satgascovid19 #ingatpesanibu #pakaimasker #jagajarak #cucitangan

Cek juga data ini

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami