Video: Wamenkes: Kasus Kematian Anak Akibat Covid-19 Meningkat
Kasus kematian anak akibat virus corona Covid-19 meningkat dalam dua bulan terakhir. Berdasarkan data Kementerian Kesehatan (Kemenkes), persentasenya tercatat mencapai 2% pada Juli dan Agustus 2021.
Baca artikel ini lewat aplikasi mobile.
Dapatkan pengalaman membaca lebih nyaman dan nikmati fitur menarik lainnya lewat aplikasi mobile Katadata.