Dini Apriliana
17 September 2021, 12:48

Video: 650 Ribu Bendera Putih di AS Kenang Korban Covid-19

Setidaknya sebanyak 650 ribu bendera putih dipasang di National Mall pada Rabu (15/9). Penghormatan yang dibuat oleh Seniman AS ini, diberikan untuk para korban Covid-19 di AS. Bendera tersebut dibagi dalam 43 bagian, dibatasi jalan setapak sepanjang 6 km.

Baca artikel ini lewat aplikasi mobile.

Dapatkan pengalaman membaca lebih nyaman dan nikmati fitur menarik lainnya lewat aplikasi mobile Katadata.

mobile apps preview

Cek juga data ini