100 Lebih Nama FB Lucu untuk Berteman dengan Banyak Pengguna

Unsplash
Ilustrasi, aplikasi media sosial Facebook di smartphone.
Editor: Agung
29/9/2022, 12.13 WIB

Sebagai platform media sosial terpopuler di dunia, Facebook (FB) terus mengalami peningkatan jumlah pengguna setiap tahunnya. Walaupun banyak media sosial lain bermunculan, FB tetap berinovasi. Sehingga, penggunanya bisa lebih leluasa dalam memposting status, berkomunikasi dengan keluarga, teman, atau kerabat hingga menjalin pertemanan dengan pengguna lain.  

Agar dapat berkomunikasi dengan pengguna lain, tentunya Anda perlu memiliki nama akun sebagai identitas agar pengguna lain bisa menemukan Anda dengan mudah. 

Namun, Anda juga perlu memperhatikan nama akun. Alangkah baiknya bila memilki nama akun yang lucu, unik dan berbeda dengan lainnya. Dengan demikian, akun Anda akan semakin menarik di mata pengguna lain.

Bila Anda bingung dalam memberikan nama akun Anda, Berikut ini rekomendasi 100 lebih nama FB lucu yang bisa digunakan sebagai referensi.

Syarat dan Ketentuan Mengganti Nama Facebook

Bila Anda ingin mengganti nama akun FB , Anda tidak perlu khwatir karena Facebook telah memberikan fasilitas  bagi penggunanya untuk melakukannya. Walaupun demikian, ada beberapa persyaratan dari Facebook yang harus Anda penuhi dalam mengganti nama akun.

Alasannya adalah agar Anda tidak semena-mena dalam mengganti nama akun yang baru yang berujung menyulitkan pengguna lain.  Selain itu, hal ini juga merupakan tindakan pencegahan dari Facebook terhadap tindak penipuan yang marak terjadi di media sosial.

Berikut ini beberapa persyaratan yang harus Anda penuhi. 

  • Wajib Memakai nama Asli
  • Membutuhkan KTP untuk mengganti nama
  • Nama akun  tidak boleh mengandung gelar
  • Nama akun tidak boleh memakai frasa atau kata ganti nama
  • Nama akun tidak menggunakan kata yang menyinggung’
  • Nama akun tidak boleh menggunakan simbol, angka, dan tanda baca
  • Wajib mengupload KTP bila pihak Facebook memintanya untuk menguji keaslian identitas.
  • Jangka waktu untuk mengganti nama adalah 60 hari. Artinya bila Anda pernah mengganti nama sebelumnya dan ingin menggantinya lagi, Anda harus menunggu selama 60 hari.
  • Bila permintaan penggantian nama ditolak,  berarti Faacebook sudah curiga jika akun tersebut adalah fake account atau memakai nama palsu. 

Cara Mengganti Nama FB 

Bila Anda sudah yakin bahwa nama baru Anda sudah memenuhi persyaratan Facebook, silakan ikuti tutorial cara mengganti nama FB di bawah ini. 

  • Pertama, login akun FB Anda melalui aplikasi atau web browser yang ada di smartphone maupun laptop Anda
  • Setelah alama utama Facebook muncul, klik bagian Akun yang berada di kanan
  • Klik bagian Pengaturan & Privasi  kemudian klik bagian Pengaturan
  • Lalu, Kklk Nama untuk memasukkan nama akun baru Anda. 
  • Setelah selesai memasukkan nama baru Anda, klik Tinjau Perubahan.
  • Kemudian, masukkan kata sandi Anda dan klik Simpan Perubahan agar nama baru Anda tersimpan.

100+ Nama FB Lucu

Setelah Anda memahami syarat mengganti nama akun FB dan bagaimana cara mengganti nya, sekarang Anda bisa mulai memilih nama akun baru FB Anda yang tentunya lebih menarik, keren, dan unik. Berikut 100+  nama FB  lucu sebagai rekomendasi Anda.

  • Autumn
  • Baby Powder
  • Babynative
  • Baelove
  • Biscuitlover
  • Dirtybootsandmessyhair
  • Dollfacee
  • DreamyGoofy
  • Intenata
  • Wearelivingart
  • Doyoutravel
  • Drunkbetch
  • Everydaypursuits
  • Evilinternet
  • Excellencesafe
  • Faramond Fay
  • Farfetch
  • Fffluefiyon
  • Fifty Shades of Lovee
  • Hezel And Pine
  • PenguinK
  • MilkK
  • Longensuk
  • LingerieK
  • Ktasterwe
  • KStray
  • KSport
  • KReggae
  • KPray
  • KPositive
  • Korehanda
  • KHoliday
  • KHaro
  • KGree
  • KFeline
  • Kerspan
  • KEdgy
  • KDisplay
  • KChatty
  • KCampy
  • KCache
  • Intenata
  • InfernoK
  • Hultea
  • FunnyK
  • Lil Cutie
  • .Moonstruck
  • Qutipai
  • Rainbow Sweety
  • Rose Life
  • Say Cute
  • Sugar Genius
  • Martbob
  • Petrbob
  • Stonbob
  • Martinabob
  • Martina-nova
  • Delightful Baby
  • Grubby Chip
  • Married Muffin
  • Martina Bear
  • Martinabug
  • Martinakitten
  • Martie
  • Martella
  • Marta
  • Petrie
  • Petrella
  • Petra
  • Stonie
  • Stona
  • Stonella
  • Synnista
  • TwitCandy
  • Auragante
  • Dailytion
  • Echondesis
  • Blemanson
  • BoyRead
  • Burntrophon
  • Connelinkz
  • Dancercomp
  • Nozymentru
  • Partynlgh
  • Readancery
  • Recipecten
  • Skateadvo
  • Skowally
  • Amwellandgood
  • Inkandfable
  • Invisiola
  • Justnothing
  • Kakara
  • Leaderbrutallovely
  • Letstravellin
  • Lightsapple
  • .Lily Loveydoveyy
  • .LoutishLovetr
  • Love Heartgirll
  • Lovely Ladsy
  • Lovelyme
  • Lovey Rianaa
  • .Lustforlife
  • .Lusttforlife
  • Matchaluvya
  • .Memoire
  • .Mind Freeze
  • SmarterTalented
  • SurrealEye
  • Farmanci
  • Ferdyadra
  • Galaneter
  • DigyKnot
  • Digyresear
  • Gossipsona
  • HipPapaSoccer
  • MaddHeadlines
  • Guasuka lo
  • Duniakita
  • Doaku untukmu
  • Rindunya Kamu
  • Mode Gratis
  • Botol Fanta
  • Sedang Rindu
  • Rindu Dya
  • Rindu Nya Kamu
  • Rindu Menanti
  • Rindu Padamu
  • KangenKwe
  • Kangen Riko
  • Bidadari Kangen
  • Kangen Dong
  • Kangen Mantan
  • Kangen Kamu
  • Apa Kabar Dunia
  • Dunia Milik Kita
  • Gadis Boneka
  • dorayaki kitty
  • DreamyGoofy
  • Pintu Moore
  • Dicky Parambors
  • DophamineGear
  • titik exel
  • wanita peri
  • Fergusso
  • Berburu Pantai
  • Bambiil Lucu
  • Barbara Root
  • Sudut Baskara
  • Mbah Kaum
  • Meta Mentog
  • Pedal Fajar
  • Rahma ANGR
  • Rahmat Gendut
  • Rian Ndolop
  • Rizky Tekek
  • Taufik Topik
  • Tegar Pagar
  • Tiko Tikus
  • Usman Kenthing
  • Wardi Lahar
  • Wawan Wawon
  • Budiawan Santoso
  • Bassi Bussi
  • Cordelia Aman
  • Gadis Lucu
  • Celebi Kartani
  • Chaterine Juni
  • Dada Gagak
  • Seni Kustom

Demikianlah rekomendasi 100 lebih nama FB lucu yang bisa jadikan referensi atau copy sebagai nama akun baru Anda. Namun, sebelum itu, jangan lupa perhatikan persyaratan pergantian nama akun dari Facebook dan cara menggantinya.