70 Inspirasi Bio WA Aesthetic yang Dapat Dipertimbangkan

Destiara Anggita Putri
2 Januari 2023, 16:17
Bio WA Aesthetic
Unsplash
Ilustrasi, logo aplikasi WhatsApp.

WhatsApp atau WA merupakan salah satu aplikasi chatting populer karena memiliki berbagai fitur yang dapat digunakan untuk chat, telepon, video call, update status, dan lainnya.

Namun untuk bisa menggunakan fitur-fitur tersebut, pengguna harus mendaftar terlebih dahulu dengan menggunakan nomor handphone, dan melalui proses verifikasi. Setelah itu, pengguna bebas mengatur profil yang diinginkan termasuk bio.

Bio WA mempunyai peran yang sangat penting, salah satunya bisa menggambarkan karakter atau pikiran dari pengguna. Selain itu, bio juga berguna sebagai biodata atau informasi singkat mengenai pengguna WA.

Oleh karena itulah, Anda sebaiknya mengisi bio WA dengan kata-kata yang dapat menarik perhatian pengguna lain. Untuk membantu Anda, ada banyak referensi bio WA yang dapat digunakan, termasuk bio aesthetic. Berikut ini informasinya untuk Anda.

Bio WA Aesthetic
Bio WA Aesthetic (Unsplash)

Bio WA Aesthetic

Berikut ini adalah 73 bio WA aesthetic baik unik, keren, islami maupun bahasa inggris beserta terjemahannya yang bisa Anda jadikan referensi.

  • Aku ada di antara kamu.
  • Kesempatan selalu ada buat yang berusaha.
  • Kejarlah mimpi, tapi jangan dalam tidur.
  • Ready to change the world.
  • Agen perubahan!.
  • Freedom person here!.
  • Masalah adalah kawan kita semua.
  • Life never be flat.
  • Belajar, Berkarya, dan Berbagi.
  • Berpikir untuk masa depan.
  • Future ready.
  • Produktivitas.
  • Sabar bukanlah berarti lambat.
  • Satu hal yang baik bisa mengarah ke hal lainnya.
  • Hemat bukanlah jalan ninjaku.
  • Hiduplah sesuai dengan kemampuan.
  • Kesuksesan bisa selalu menghampiri kapan saja.
  • Tak ada kehidupan tanpa cobaan.
  • Tidak perlu berbuat baik pada semua orang.
  • Sedang mengejar mimpi.
  • Orang benar dapat menyadari kesalahannya.
  • Akan selalu ada peluang.
  • Semua pekerjaan itu tak ada sulit.
  • Fokus pada satu tujuan. Jangan bercabang karena bisa bikin kamu bimbang.
  • Berpikir dan fokus tentang masa depan.
  • Satu hal baik akan mengarah ke hal baik lainnya.
  • Awali harimu dengan selalu bersyukur
  • Setiap manusia diberikan keunikan oleh Tuhan masing-masing, dan selalu syukuri apapun itu.
  • Hanya berusaha untuk menjadi manusia baik.
  • Selalu melapangkan dada dan ikhlas dengan apa yang Allah sudah tentukan.
  • Senantiasa untuk terus berdoa dan mensyukuri apapun itu.
Bio Telegram Aesthetic
Bio WA Aesthetic (Unsplash)
  • Hamba yang mencari takwa dan ridho-Nya.
  • Hati itu keluasannya itu sangat mahal.
  • Yakinlah bahwa di balik cobaan dijamin selalu ada hikmah.
  • Tersenyumlah selalu sepahit apapun hidupmu.
  • Setiap makhluk yang hidup di waktunya nanti akan diambil nyawanya.
  • I love my self, then you.
  • Healing anti pusing is my plan.
  • Tidak ada yang sulit bagi orang-orang yang mau berusaha.
  • Belajar, berbagi, dan berkarya.
  • Perjalanan seribu mil dimulai dengan satu langkah.
  • Kerja. Menabung. Traveling. Ulangi.
  • Jadilah pahlawan dari ceritamu sendiri.
  • Kamu harus ‘ganjil’ untuk menjadi nomor satu.
  • Sepi di tengah keramaian. Ramai di tengah kesepian. Aku!
  • Sulit memang menjalani kehidupan, kalau sering jatuh dan gagal itu wajar.
  • Jadilah dirimu sendiri, yang unik dan jujur, rendah hati dan bahagia.
  • Percayalah bahwa seorang yang rendah hati akan lebih banyak disukai oleh orang di sekitarnya.
  • Jangan pernah merasa mulia dengan cara merendahkan orang lain. Kemuliaan hanya milik mereka yang rendah hati.
  • Cium bau laut, dan rasakan langit, biarkan jiwa dan rohmu terbang.
  • Pelarian yang paling tepat di saat patah hati adalah pantai. Kamu akan menemukan diri kamu yang lebih tenang.
  • Cium aroma laut, dan rasakan langit, biarkan jiwa-jiwamu pergi.
  • Pengetahuan bukanlah kekuatan. Penerapan pengetahuan adalah kekuatan.
  • Banggalah dengan seberapa jauh kamu berjuang. Percayalah pada seberapa jauh kamu bisa melangkah. Tapi jangan lupa untuk menikmati perjalanannya.
  • Hidup memberikan momen-momen spesial, terutama yang melibatkan pantai.
  • Simplicity is the ultimate sophistication. (Kesederhanaan adalah kecanggihan tertinggi)
  • Whatever you do, do it well. (Apa pun yang kamu lakukan, lakukan dengan baik)
  • We aren't ever getting older. (Kita tidak pernah bertambah tua)
  • Never let your emotions overpower your intelligence. (Jangan biarkan emosimu mengalahkan kecerdasanmu)
  • You are enough just as you are. (Kamu cukup jadi apa adanya)
  • Born to express, not to impress. (Dilahirkan untuk mengekspresikan, bukan untuk mengesankan)
  • You never fail until you stop trying. (Kamu tidak pernah gagal sampai kamu berhenti mencoba)
  • Pain is temporary. Quitting lasts forever. (Rasa sakit itu sementara. Berhenti itu untuk sela
  • No one has ever become poor by giving. (Tidak seorang pun pernah menjadi miskin karena memberi)
  • Silence is the most powerful scream. (Diam adalah teriakan yang paling kuat)
  • Everything you can imagine is real. (Semua yang dapat kamu bayangkan adalah nyata)
  • If you can be anything, be real. (Jika kamu bisa jadi segalanya, jadilah nyata)
  • Reality is wrong, dreams are for real. (Realita itu salah, mimpi itu untuk jadi nyata)
  • Everything you can imagine is real. (Semua yang dapat kamu bayangkan adalah nyata)
  • Determine your priorities and focus on them. (Tentukan prioritasmu dan fokus pada mereka)

Editor: Agung

Cek juga data ini

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...