50 Contoh Bio WA Aesthetic Bahasa Inggris dan Terjemahannya

Destiara Anggita Putri
3 Maret 2023, 11:16
Bio WA Aesthetic Bahasa Inggris
Unsplash
Ilustrasi, logo aplikasi WhatsApp.

Whatsapp atau WA merupakan saah satu aplikasi populer dengan berbagai fitur yang umumnya digunakan untuk chat, telepon, video call, update status, dan lainnya.

Namun sebelum bisa memakainya, pengguna harus mendaftar terlebih dahulu dengan menggunakan nomor handphone dan melalui proses verifikasi. Setelah itu, pengguna akan diminta untuk mengatur profil termasuk bio.

Bio WA biasanya ditulis untuk menggambarkan karakter atau pikiran dari pengguna. Selain itu, bio juga berguna sebagai informasi singkat mengenai pengguna WA.

Oleh karena itulah, Anda sebaiknya mengisi bio WA dengan kata-kata yang dapat menarik perhatian pengguna lain. Salah satu caranya yaitu dengan menggunakan bio WA aesthetic dalam bahasa Inggris.

Untuk membantu Anda, ada banyak referensi bio WA yang dapat digunakan. Berikut ini informasinya untuk Anda.

Bio WA Aesthetic Bahasa Inggris

Berikut ini 50 bio WA aesthetic bahasa Inggris serta terjemahannya dari berbagai sumber yang bisa Anda pakai untuk melengkapi profil WA.

Bio WA Aesthetic
Bio WA Aesthetic  Bahasa Inggris (Unsplash)
  • Strong man never give up! (Manusia kuat tidak pernah menyerah)
  • I hope you’re happy. (Aku harap kamu bahagia)
  • Believe in yourself. (Percayalah dengan dirimu)
  • Learning by doing. (Belajar dengan melakukan)
  • If you can dream it, you can achieve it. (Kalau kamu bisa memimpikannya, kamu bisa mencapainya)
  • Life is a challenge. (Hidup adalah sebuah tantangan)
  • I love it, i want it, i got it. (Saya suka itu, saya mau itu, saya dapatkan itu)
  • My life, my responsible. (Hidup saya ya tanggung jawab saya)
  • Keep calm and be shining star. (Tetap tenang dan jadilah bintang bersinar)
  • Don’t be good, be better! (Jangan jadi baik, jadilah lebih baik)
  • Life is too short to waste on hating other people. ( Hidup ini terlalu singkat untuk disia-siakan dengan membenci orang lain.)
  • Expect nothing and you will never be disappointed. (Tak berharap apapun dan kamu tidak akan pernah kecewa.)
  • The world is not what it seems. (Dunia tidak seperti yang terlihat.)
  • A fake smile can hide a million tears. (Senyum palsu bisa menyembunyikan sejuta air mata.)
  • You can do anything but not everything. (Kamu dapat melakukan apa saja tetapi tidak semuanya.)
  • Family, where life begins and love never ends. (Keluarga, di mana kehidupan dimulai dan cinta tidak pernah berakhir.)
  • The only difference between a good day and a bad day is your attitude. (Satu-satunya perbedaan antara hari yang baik dan hari yang buruk adalah sikapmu)
  • Don’t worry, be happy. (Jangan khawatir, berbahagialah)
  • If you don’t trust yourself, who else will?! (Kalau kamu tidak percaya dengan dirimu, siapa lagi yang akan percaya padamu?!)
  • If you can dream it, you can achieve it. (Kalau kamu bisa memimpikannya, kamu bisa mencapainya)
  • I love it, i want it, i got it. (Saya suka itu, saya mau itu, saya dapatkan itu)
  • Be your own self. (Jadilah dirimu sendiri)
  • No one is always busy. It just depends on what number you are on their priority list. (Tidak ada orang yang selalu sibuk. Itu hanya tergantung pada nomor berapa kamu berada di daftar prioritas mereka)
  • Life is too short to waste on hating other people. (Hidup ini terlalu singkat untuk disia-siakan dengan membenci orang lain)
  • Expect nothing and you will never be disappointed. (Tak berharap apapun dan kamu tidak akan pernah kecewa)
  • The world is not what it seems. (Dunia tidak seperti yang terlihat)
  • There is no elevator to success you have to take the stairs. (Tidak ada lift untuk sukses, kamu harus menaiki tangga)
  • Love yourself. Love your day. Love your life. (Cintai dirimu sendiri. Cintai harimu. Cintai hidupmu)
  • Loneliness is better than bad company. (Kesendirian lebih baik dari pada teman yang buruk)
  • Time is precious, waste it wisely. (Waktu sangat berharga, pergunakan dengan bijak)
  • What we think, we become. (Apa yang kita pikirkan, kita menjadi.)
  • Life is full of surprises. (Hidup penuh dengan kejutan.)
Bio WA Aesthetic
Bio WA Aesthetic Bahasa Inggris (Unsplash)
  • In teaching others we teach ourselves. (Dalam mengajar orang lain, kita mengajar diri kita sendiri.)
  • Silence is better than lies. (Lebih baik diam daripada mengatakan kebohongan.)
  • Silence is the best response to a fool. (Cara terbaik untuk membalas sesuatu yang bodoh adalah dengan mengacuhkannya)
  • Silence is the loudest voice. (Diam lebih baik daripada berkata-kata.)
  • Each moment counts. (Setiap momen penting.)
  • Life may be struggle, but it’s beautiful. (Hidup mungkin perjuangan, tapi itu indah.
  • Feeling imperfect? That’s okay. (Merasa tidak sempurna? Tak apa.)
  • Forget the person, never the lesson. (Lupakan orangnya, jangan pelajarannya.)
  • I can because I think I can. (Aku bisa karena aku berpikir aku bisa.)
  • One bad chapter doesn’t end a story. (Satu bab buruk tidak mengakhiri sebuah cerita.)
  • Life isn’t a competition. (Hidup bukanlah kompetisi.)
  • Never ever give up. (Jangan pernah menyerah.)
  • I’m a dreamer. (Aku adalah seorang pemimpi.)
  • Everyone dies at the end. (Pada akhirnya, semua orang mati.)
  • You get what you deserve. (Kamu mendapatkan apa yang kamu berhak dapatkan.)
  • My attitude will always be based on how you treat me (Sikapku akan selalu didasarkan pada bagaimana kamu memperlakukanku)
  • Love has no limits. (Cinta tidak memiliki batas)
  • Life is the art of drawing without an eraser. (Kamu tidak dapat mengulang waktu, jadi lakukanlah yang terbaik.)

Editor: Agung
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...