Penuhi Asupan Nutrisi Mata dengan Eyebost, Vitamin Mata Minus Herbal

Shabrina Paramacitra
Oleh Shabrina Paramacitra - Tim Publikasi Katadata
27 Januari 2024, 20:31
Eyebost
Eyebost
Button AI Summarize

Indonesia menjadi salah satu negara penyumbang kelainan refraksi terbanyak di dunia. Prevalensinya mencapai 25% dari keseluruhan jumlah populasi. Para ahli medis pun rutin mengampanyekan pentingnya menjaga kesehatan mata, salah satunya dengan mengonsumsi vitamin.

Eyebost adalah vitamin untuk mata minus yang dapat membantu penglihatan agar lebih jernih, tajam, fokus, dan bebas dari gangguan mata. Vitamin ini mengombinasikan bahan-bahan berkualitas. Apa saja? Berikut penjelasannya:

1. Madu

Sejak ribuan tahun lalu, madu kerap digunakan sebagai obat tradisional. Sebagai antiinflamasi, madu berperan penting dalam mengatasi peradangan mata, seperti mata merah, iritasi, kering, dan lain-lain. Madu merupakan salah satu bahan utama vitamin mata minus. Kandungan antioksidannya bermanfaat dalam menangkal radikal bebas.

2. Ekstrak bunga marigold

Dikenal sebagai bunga tahi ayam, bunga marigold kaya akan kandungan antioksidan berupa lutein. Eyebost mengusung lutein eye complex sebagai kandungan paling esensial yang berfungsi mencegah kerusakan sel pemicu katarak dan degenerasi makula akibat usia.

3. Ekstrak wortel

Kaya akan beta karoten, wortel telah teruji secara klinis akan manfaatnya dalam memelihara kesehatan mata. Wortel juga mengandung antosianin, biotin, vitamin B6, K1, potasium, likopen, poliasetilen, dan alfa karoten.

4. Ekstrak buah bilberry

Merupakan kerabat dekat bluberi, buah bilberry (vaccinium myrtillus) adalah salah satu kelompok berries yang memiliki nutrisi luar biasa berupa antioksidan bernama antosianin. Eyebost hadir dengan buah bilberry yang memiliki rasa manis dan sedikit asam khas berries.

Manfaat Eyebost

Berbeda dengan vitamin mata lainnya, Eyebost terbukti khasiatnya membantu memelihara kesehatan mata. Komposisinya berasal dari bahan alami, sehingga aman dikonsumsi tanpa efek samping.

Adapun manfaat Eyebost sebagai vitamin mata herbal yaitu:

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...
Advertisement