Podcast
Dapur Katadata - Rumitnya Akar Kemiskinan
Jumlah angka kemiskinan di Indonesia bertambah 13 juta orang menjadi 67 juta orang. Apa yang menjadi penyebabnya?
Kalau kita melihat dalam beberapa tahun ke belakang, pemerintah terus gencar mengatasi Covid-19. Tidak cuma itu terdapat upaya perlindungan ganda guna menjaga perekonomian dalam negeri yakni menggunakan PPKM. Namun apakah semua yang sudah dilakukan oleh pemerintah ini cukup efektif?
Simak obrolan editor Podcast Katadata Ardhi Rosyadi akan berbincang bersama editor Katadata.co.id Ameidyo Daud.
Anda dapat mendengarkan episode ini melalui aplikasi Spotify, Noice, Apple Podcast, Google Podcast dan Website Katadata Podcast.