Perusahaan jaringan toko ritel The Goods Dept menjual NFT. Aset kripto ini berupa ojek online, ondel-ondel hingga wartawan yang berbeda satu sama lain.
Perusahaan dan artis Indonesia yang meluncurkan aset kripto NFT terus bertambah. Mereka di antaranya The Goods Dept, Bumilangit, Syahrini hingga Luna Maya.
Perusahaan hiburan Bumilangit Entertainment hingga selebritas seperti Syahrini dan Luna Maya meluncurkan NFT. Ada lima cara untuk membuat dan menjual aset kripto ini.
NFT adalah jenis aset digital berupa karya seni, gambar, video, dan sebagainya. NFT menggunakan teknologi blockchain dan dapat dibeli dengan mata uang kripto.