Dukung Ekonomi Kerakyatan Berkelanjutan, Mandiri Dukung Program Makan Gratis
Dalam mendukung Program Makan Bergizi Gratis, Bank Mandiri tidak hanya memberikan pembiayaan, tetapi juga menghadirkan solusi inovatif bagi seluruh pelaku usaha di sepanjang rantai pasok pangan.