Dari pemanggilan tersebut, OJK menyatakan startup pinjaman online KoinP2P di bawah Koinworks berkomitmen mengembalikan uang lender, meski mengalami penipuan.
Warganet ramai-ramai mengecek warung makan Indonesia di Kamboja. Netizen curiga hal ini lantaran tingginya permintaan dari WNI yang bekerja di bidang judi online.
Eks Menkominfo Budi Arie Setiadi curiga hacker yang membobol Pusat Data Nasional Sementara pada Juni merupakan bandar judi online. Peretas yang dimaksud diidentifikasi sebagai geng hacker asal Rusia.
Eks Menteri Kominfo Budi Arie Setiadi menduga sudah ada oknum kementerian yang terlibat judi online. Ia menyebutkan inisial baru yakni DI, selain T dan AK.
Peraturan kecerdasan buatan di sektor keuangan perlu mencakup persiapan adopsi, ketersediaan infrastruktur, hingga bagaimana merespons insiden terkait AI.
Polisi menyampaikan peminjam berinisial MT yang diduga menipu anak usaha Koinworks, KoinP2P menggunakan 279 KTP dan terkait dugaan Tindak Pidana Pencucian Uang alias TPPU.