Pemerintah kembali memperpanjang masa PPKM luar Jawa - Bali selama 1 - 14 Maret. Wilayah ini berkontribusi 31,7% terhadap total kasus Covid-19 nasional.
Pemerintah kembali memperpanjang PPKM Jawa - Bali hingga pekan depan. Ada empat wilayah berstatus level 4, sehingga peraturannya diperketat. Salah satunya, WFO dibatasi 25%.
Sesuai aturan PPKM Level 2, pelaksanaan pembelajaran di satuan pendidikan Jakarta dapat dilakukan melalui pembelajaran tatap muka terbatas dan/atau pembelajaran jarak jauh.
Selama PPKM Level 2, restoran, rumah makan, kafe dengan lokasi yang berada dalam gedung, toko atau area maupun yang berlokasi pada mall diizinkan buka sampai 21.00 dengan kapasitas maksimal 50%.
Aktivitas masyarakat yang makin tinggi di masa PPKM Level 2 berimbas pada kepadatan di Stasiun Tanah Abang. Antrean penumpang KRL yang mengular tak terhindarkan.
BPS mencatat, mobilitas masyarakat di lima tempat di luar rumah melonjak karena pelonggaran kebijakan PPKM. Peningkatan aktivitas tertinggi yakni di tempat berbelanja kebutuhan sehari-hari.
WHO memperingatkan Omicron akan menyebar secara internasional dan menimbulkan risiko global sangat tinggi. Pemerintah mulai mewaspadai kehadiran varian baru Covid-19 tersebut.
Dalam PPKM Level 2, pemerintah membatasi sejumlah aktivitas seperti WFO 50% bagi sektor non esensial hingga mal buka hingga 21.00 dengan kapasitas separuh
Status PPKM Level 2 untuk Jakarta berlaku sejak hari ini sampai 13 Desember.Peningkatan status PPKM berdampak terhadap pengurangan kapasitas mall dan aturan makan di restoran.