Bersaing Ketat di Pasar AS, Netflix Alihkan Fokus ke Asia Pasifik

Google Play Store
Ilustrasi layanan video streaming Netflix. Netflix tengah membidik potensi di pasar Asia Pasifik untuk meningkatkan keuntungan.
Editor: Ekarina
18/12/2019, 15.38 WIB

Oleh sebab itu, untuk menumbuhkan bisnis internasional, Netflix berencana ekspansi dengan menarik lebih banyak audiens di beberapa negara seperti India dan Tiongkok.

(Baca: Mengukur Peluang Disney+ Menerobos Dominasi Netflix)

Netflix diketahui telah membeli dan membuat konten berbahasa lokal untuk menarik audiens lokal. Di India, Netflix mengakuisisi dan mengembangkan beberapa konten khusus. Pada 2018, Netflix telah meluncurkan seri original pertamanya dalam bahasa Hindi yaitu Sacred Games. Dari seri tersebut, Netflix berhasil menggaet 1,2 juta pelanggan.

Sementara di Tiongkok, strategi Netflix tersebut tak berlangsung lancar lantaran menuai sejumlah hambatan peraturan. Namun demikian, lyanan streaming video semakin mendapat perhatian di wilayah tersebut.

Berikut jumlah pengguna layanan Netflix seperti yang digambarkan dalam databoks

Halaman:
Reporter: Fahmi Ahmad Burhan