Ada Brand Lokal, Ini 7 Rekomendasi Masker Wajah untuk Kulit Kering

Ghina Aulia
26 September 2022, 15:59
rekomendasi masker wajah untuk kulit kering
pexels/Sam Lion
ilustrasi, orang menggunakan masker wajah.

Lacoco Watermelon Glow Mask ini memberikan klaim porduk yang mampu melembapkan kulit secara intens. Selain itu juga untuk membuat wajah bersih, bercahaya dan terjadi peremajaan pada kulit.

Meski harganya cenderung lebih mahal dari pada beberapa produk lain, manfaatnya cukup sebanding. Untuk alternatifnya, Anda dapat membeli ukuran produk dengan kemasan lebih kecil.

5. Harlette Beauty – Oatmilk Night Sleeping Mask

HARLETTE BEAUTY OATMILK NIGHT SLEEPING MASK
HARLETTE BEAUTY OATMILK NIGHT SLEEPING MASK (female daily)


Produk Harlette Beauty ini mengandung khasiat dari gandum, susu dan kolagen. Salah satu manfaatnya adalah mencegah pertumbuhan jerawat dengan menutrisi wajah.
Oatmilk Night Sleeping Mask ini dapat melembapkan dan membuat kulit kenyal. Selain itu, juga dapat menjaga kesehatan dan mencerahkan kulit. Produk ini tidak mengandung alkohol, paraben dan bahan berbahaya lainnya.

6. Emina Aqua Infused Sleeping Mask

EMINA AQUA INFUSED SLEEPING MASK
EMINA AQUA INFUSED SLEEPING MASK (shopee.co.id)


Emina dikenal sebagai brand kecantikan yang ramah untuk kulit remaja Indonesia. Emina Aqua Infused Sleeping Mask ini dapat menjadi solusi untuk Anda yang memiliki masalah kulit kering.

Produk ini mengandur allantoin untuk meredakan kemerahan pada kulit. Lalu juga ada Canadian willowherb extract dan AHA. Kandungan tersebut dapat membuat kulit Anda berkilau di pagi hari setelah pemakaian.

Untuk harga, Emina Aqua Infused Sleeping Mask tergolong murah. Anda dapat membelinya di mini market terdekat dengan harga sekitar Rp 30-47 ribu.

7. Viva White Waterdrop Sleeping Mask

VIVA WATERDROP SLEEPING MASK
VIVA WHITE WATERDROP SLEEPING MASK (VIVA)


Brand produk ini merupakan salah satu yang paling terkenal di Indonesia. Sudah terkenal sejak zaman dulu, Viva terus menunjukkan inovasi dan perkembangannya.

Tak kalah dengan brand kecantikan lainnya, produk yang dikeluarkan juga mengikuti tren yang sedang ramai.

Salah satunya adalah Viva White Waterdrop Sleeping Mask. Diketahui bahwa pembuatannya menggunakan teknik waterdrop. Berguna untuk memberikan tetesan nutrisi untuk menutrisi kulit di dalam hari.

Menariknya, ada moisture lock yang dapat melembapkan kulit secara efektif. Menariknya, produk ini dapat dibeli di harga Rp 20 ribuan. Meski begitu, kualitasnya juga cukup bagus untuk mengatasi kulit kering.

Nah, di atas merupakan 7 rekomendasi masker wajah untuk kulit kering. Penggunaannya untuk menutrisi kulit lebih intens. Dengan begitu, kulit akan lebih lembap dan kenyal. Anda dapat terbebas dari kulit kusam yang dapat memicu kerutan pada wajah.

Dari daftar rekomendasi masker wajah untuk kulit kering tersebut, terdapat tiga jenis masker. Tidak lain adalah sheet mask, wash off mask dan sleeping mask.

Perbedaannya terletak dari bahan dasar dan cara penggunaan. Anda dapat memilihnya sesuai kecocokan kulit dan lebih nyaman menggunakan jenis yang mana.

Dari jenis dan berbagai masker di atas, kira-kira mana rekomenjadi masker wajah untuk kulit kering yang akan Anda gunakan?

Halaman:
Editor: Agung
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...