Erick Thohir Bertemu Tony Blair, Bahas Ibu Kota Baru?

Image title
22 November 2021, 19:19
Erick Thohir
Instagram Erick Thohir
Erick Thohir saat menemui Tony Blair

“Dia memiliki reputasi yang baik di dunia,” kata Jokowi di Hotel Ritz Carlton, Jakarta, 16 Januari 2020.

Adapun Masayoshi dipilih karena dianggap memiliki reputasi yang baik di bidang teknologi dan keuangan. Kapabilitas di kedua sektor tersebut, menurut Jokowi, dapat membantu lantaran Indonesia perlu mencari investor untuk membangun ibu kota baru.

Selain itu, Jokowi juga ingin ibu kota baru menggunakan teknologi tinggi seperti kendaraan otonom alias tanpa awak di ibu kota baru. “Masayoshi Son mempunyai reputasi yang baik di bidang teknologi dan keuangan,” kata dia.

Pemerintah tidak akan memberikan gaji, namun akan menawarkan investasi di beberapa daerah kepada para tokoh tersebut. Proyek yang ditawarkan antara lain berada di Pulau Mori, Morowali, Sulawesi Tengah dan Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur.

Jokowi menegaskan, investasi tersebut jangan diartikan bahwa pemerintah sedang menjual pulau. "Kami ini bukan menawarkan pulau. Kami menawarkan investasi. Jangan ditulis berbeda," ucapnya.

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...