Ada ahli IT yang sepakat dengan OJK bahwa Yogyakarta menjadi wilayah berkumpulnya hacker 'kelas kakap'. Sedangkan yang lainnya mempertanyakan klaim tersebut.
Perang keras terjadi antara cyber security dan para peretas. Mereka cepat-cepatan bergerak. Banyak pekerja cyber security di Tanah Air yang hengkang ke luar negeri tergiur gaji yang lebih tinggi.
Pemerintah Indonesia, menurut hacker Bjorka, telah mendapat informasi yang salah dari Dark Tracer. Seorang hacker wannabe juga memberikan informasi palsu di Instagram.
Menjaga kedaulatan digital tak bisa hanya dilakukan pemerintah sendiri, melainkan memerlukan dukungan banyak pihak, mulai dari ahli digital hingga para peretas Indonesia.