60 Ide Judul Skripsi Manajemen Keuangan Berdasarkan Topik Penelitian

Freepik
Ilustrasi, manajemen keuangan.
Editor: Agung
27/7/2023, 11.30 WIB

Judul penelitian skripsi banyak dibicarakan dibanding topik penelitian. Sebelum mengerjakan judul skripsi, ada baiknya mahasiswa mengetahui topik penelitian terlebih dahulu. Topik ini bisa ditemukan dari fenomena menarik yang akan diteliti sesuai jurusan.

Ada beberapa cara menentukan judul dari topik skripsi yaitu menyesuaikan sesuai minat peneliti dan kemampuan. Mahasiswa memiliki kemampuan untuk berkontribusi menyelesaikan penelitian. Ketika seseorang melakukan hal yang disukai berdasarkan minat, maka terdorong untuk menyelesaikan penelitian. Berikut contoh judul skripsi manajemen keuangan.

Kriteria Judul Skripsi

Contoh Judul Skripsi (Pexels)

Cara membuat judul skripsi yang menarik dan sesuai fenomena yaitu mencari referensi. Tujuan mencari referensi ini untuk menunjang karya ilmiah sampai penulisan. Menulis karya ilmiah ini berdasarkan teori dan pencarian referensi.

Anda bisa mencari referensi judul skripsi melalui internet, buku, jurnal, majalah, dan surat kabar. Berikut kriteria judul skripsi yang baik mengutip dari buku Teknik Penyusunan Skripsi.

1. Judul Sesuai topik Penelitian

Kriteria judul skripsi yang baik adalah sesuai dengan topik penelitian. Kamu memasukkan teori dan fenomena yang ingin diteliti. Dengan membaca judul, pembaca bisa menggambarkan isi penelitian, teori, dan metodologi yang dipakai.

Halaman: