60 Contoh Bio Instagram Aesthetic Singkat

Image title
18 April 2022, 10:20
Bio Instagram Aesthetic Singkat
cloudlynx/pixabay
Ilustrasi media sosial Instagram.

Dalam menulis bio Instagram, aesthetic perlu dipelajari secara serius. Karena, pada era teknologi 4.0 keberadaan Instagram tidak hanya menjadi katalog foto yang menjadi ajang pamer, namun juga bisa menjadi medium untuk mengenalkan diri kepada publik.

Berikut beberapa contoh bio Instagram aesthetic singkat yang bisa menjadi inspirasi, dilansir dari Brilio.com:

1. "A best friend is someone who loves you when you forget to love yourself." (Sahabat terbaik adalah seseorang yang mencintai Anda ketika Anda lupa untuk mencintai diri sendiri)

2. "I’m hurt but I still smile. That’s my life." (Aku sakit tetapi aku masih tersenyum. Itu hidupku)

3. "Jika saya seorang penulis, saya akan memiliki kutipan bio Instagram yang lebih baik."

4. "Alam menginspirasi, manusia berimajinasi."

5. "Life is what happens to you while you scroll through Instagram." (Hidup adalah apa yang terjadi pada Anda saat Anda menelusuri Instagram.)

6. "Banyak penjahat berselimut sahabat."

7. "Belajarlah dari zombie, karena zombie tidak pernah makan teman sendiri."

8. "Berhenti berkhayal dan mulai bertindak!"

9. "Biar raga terpisah, asal bukan cinta kita."

10. "Hasil tidak pernah munafik."

11. "Hati adalah tempat bersemayamnya cinta."

12. "Hidup butuh piknik, jangan kerja melulu."

13. "Hidup ini hanya ada dua masalah, kamu dan ulahmu."

14. "Hidupmu harus ada di antara harapan dan keyakinan."

15. "Jangan berhenti jadi baik."

16. "Kamulah secangkir kopiku."

17. "Kamu adalah pencipta masa depan kamu sendiri."

18. "Lahir untuk bersinar terang."

19. "Masa depanmu dimulai hari ini, bukan besok."

20. "Mau mandi, tapi masih pengen tidur."

21. "Mencoba jadi apa adanya."

22. "Pemberani adalah ia yang gak takut sama kecoa."

23. "Penggemarku, keluargaku."

24. "Pergi berpetualang adalah cara terbaik untuk belajar."

25. "Saya hanya berpura-pura menjadi saya."

26. "Saya mempunyai alergi terhadap alam semesta."

27. "Saya tidak idiot, hanya sebagian pikiran saja yang hilang."

28. "Sederhana tapi signifikan."

29. "Hidup sungguh sangat sederhana, yang hebat hanya tafsirannya."

30. "Definisi kesepian yang sebenarnya adalah hidup tanpa tanggung jawab sosial."

31. "Memang baik menjadi orang hebat, tapi lebih hebat menjadi orang baik."

32. "Aku bukanlah mereka yang mampu dengan hebatnya."

33. "Dalam dunia yang penuh kekhawatiran, jadilah pejuang."

34. "Asli sejak tahun (tahun kelahiran mu)."

35. "Tidak ada rahasia untuk sukses. Semuanya adalah hasil dari persiapan, kerja keras, dan belajar dari kegagalan." - Colin Powell.

36. "Anda mungkin bisa menunda, tapi waktu tidak akan menunggu" - Benjamin Franklin.

37. "Bakat terbentuk dalam gelombang kesunyian, watak terbentuk dalam riak besar kehidupan." - Goethe.

38. "Banyak orang gagal dalam hidup karena tidak menyadari seberapa dekat mereka dengan kesuksesan ketika mereka menyerah." -Thomas Edison.

39.. "Kesenangan dalam sebuah pekerjaan membuat kesempurnaan pada hasil yang dicapai." - Aristoteles.

40. "Orang yang menginginkan impiannya menjadi kenyataan, harus menjaga diri agar tidak tertidur." - Richard Wheeler.

41. "Pekerjaan-pekerjaan kecil yg selesai dilakukan lebih baik daripada rencana-rencana besar yang hanya didiskusikan." - Peter Marshall.

42. "Tidak ada rahasia untuk sukses. Semuanya adalah hasil dari persiapan, kerja keras, dan belajar dari kegagalan." - Colin Powell.

43. "Tidak masalah seberapa lambat kau berjalan asalkan kau tidak berhenti." - Confucius.

44. "Untuk berhasil dalam hidup, kamu membutuhkan dua hal: ketidaktahuan dan kepercayaan diri." - Mark Twain.

45. "Usaha dan keberanian tidak cukup tanpa tujuan dan arah perencanaan" - John F. Kennedy.

46. "Arahkan matamu pada bintang-bintang dengan kaki tetap berpijak pada tanah." - Theodore Roosevelt.

47. "Bila kita mampu memimpikannya, kita pun mampu mewujudkannya." - Walt Disney

48. Kau bukan apa-apa." -

49. "Segala sesuatu yang anda bisa bayangkan adalah nyata." - Pablo Picasso.

50. Relationship status: Netflix and ice cream (Status hubungan: Netflix dan es krim)

51. Words cannot express my passion and love for Fridays (Kata-kata tidak dapat mengungkapkan gairah dan cintaku untuk hari Jumat)

52. Chocolate never asks me any questions, chocolate understands me (Cokelat tidak pernah menanyakan pertanyaan apa pun kepadaku, cokelat mengerti aku)

53. Sometimes I just want to give it all up and become a handsome billionaire (Terkadang aku hanya ingin menyerah pada semuanya dan menjadi miliarder yang tampan)

54. I might look like I'm doing nothing, but in my head, I'm quite busy (Aku mungkin terlihat seperti tidak melakukan apa-apa, tetapi di kepalaku, aku cukup sibuk)

55. My hobbies are breakfast, lunch, and dinner topped with a chocolate dessert. (Hobi saya adalah sarapan, makan siang, dan makan malam dengan hidangan penutup cokelat)

56. Recommended by 4 out of 5 people who recommend things (Direkomendasikan oleh 4 dari 5 orang yang merekomendasikan sesuatu)

57. Sprinkling kindness everywhere I go (Menaburkan kebaikan kemanapun aku pergi)

58. Trying to be a rainbow in someone's cloud (Mencoba menjadi pelangi di awan seseorang)

59. Always aiming to be a rainbow at the end of a thunderstorm. (Selalu bertujuan untuk menjadi pelangi di akhir badai)

60. Your life does not get better by chance. It gets better by a change (Hidupmu tidak menjadi lebih baik secara kebetulan. Itu menjadi lebih baik dengan perubahan)

Editor: Agung

Cek juga data ini

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...